Scroll untuk membaca artikel
Eko Faizin
Rabu, 22 November 2023 | 14:14 WIB
Ilustrasi pakai bedak saat berkeringat. (Elements Envanto)

Kemudian, berbicara penyakit tiroid, menurut Kementerian Kesehatan, selain keringat berlebihan, masalah kesehatan ini juga ditandai gejala seperti kenaikan atau perubahan berat badan, kulit terasa kering dan tidak nyaman, rambut kering, rapuh dan rontok, kemudian kuku rapuh dan mengelupas serta mata perih, kering dan seperti ada pasir. (Antara)

Load More