SuaraRiau.id - Mahasiswa Universitas Riau (Unri) dan Komunitas Pedagang kampus tersebut menyatakan menolak pungutan parkir di kawasan yang meliputi Jalan Bina Krida, Manyar Sakti, dan Balam Sakti Pekanbaru.
Penolakan tersebut berlaku bagi tukang parkir di wilayah ini. Sejumlah pernyataan ini disampaikan melalui spanduk yang dipasang di gerbang Bina Krida dan juga selebaran yang ditempel di beberapa toko dan kedai.
Dilansir dari akun media sosial @pkucity, Jumat (3/11/2023), pedagang mengaku takut konsumennya pergi, jika tarif parkir diberlakukan di kawasan tersebut.
"Jika diberlakukan parkir di kawasan ini maka konsumen akan pergi semua, dan konsumen, yang mayoritas mahasiswa juga menderita bayar parkir di setiap tempat," tulis pengunggah.
Pernyataan ini mendapat dukungan dari sejumlah warganet di kolom komentar. Salah satunya disampaikan @zul***.
"Betul masa iya hampir semua nya mau diparkir," ujar @zul***.
"Bukan UNRI aja yg menolak, Sepertinya seluruh Masyarakat Pekanbaru Menolak Parkir jg.." imbuh @fai***.
Selain itu, warganet dengan akun @len*** bahkan menyebut Pemerintah hanya diam dengan maraknya parkir liar di Pekanbaru.
"Parkir liar d Pekanbaru mmg meresahkan.. Pemkot diem bae macam tak tauu," ujarnya.
"Parkir merusak UMKM itu fakta," timpal @bey***.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sudah Diminta Pramono Bereskan Parkir Liar di Jakarta Tapi Belum Gerak, Kasatpol PP: Nanti...
-
Pramono Minta Satpol PP Berantas Parkir Liar di Tanah Abang: Itu Tugasnya, Bukan Bubarkan Orang Demo
-
Heboh Napi Dugem dan Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru, Komisi XIII DPR: Usut Tuntas!
-
Kisah Unik yang Bikin Heran, Tukang Parkir Kena Tilang Elektronik Gegara Tak Pakai Helm
-
9 Kuliner Khas Lezat Pekanbaru yang Bikin Wisatawan Jatuh Hati
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Terkini
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Pembangunan Jembatan Siak V Digesa, Sambungkan Jalur Tol Pekanbaru-Rengat
-
5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau
-
Pilkada Siak Kembali Digugat, Demi Langgengkan Kuasa Petahana?
-
Buka Segera Amplop DANA Kaget Gratis Ini, Kesempatan Dapat Uang Saku