SuaraRiau.id - Keriput hingga kulit kendur adalah kondisi yang sering terjadi seiring bertambahnya usia. Untuk memperlambatnya, Anda perlu menggunakan serum anti aging.
Pemakaian serum membantu mengatasi berbagai masalah penuaan pada kulit, seperti kerutan, garis-garis halus, kulit kendur, dan warna kulit tidak merata.
Penggunaan serum wajah juga harus disesuaikan dengan jenis kulit agar dapat terserap dengan baik sehingga mampu bekerja maksimal pada kulit.
Jika ingin kulit Anda tampak sehat dan awet muda, pilih produk yang mengandung AHA, niacinamide, arbutin, dan vitamin C. Untuk kulit kering, mungkin bisa mencari serum dengan kandungan bahan-bahan pelembap seperti hyaluronic acid, kolagen dan glycerin.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Krim Pemutih Wajah BPOM, Harga Murah Kulit Jadi Cerah
Selain itu, brand serum anti aging tersebut juga harus dipastikan aman untuk digunakan. Hal ini dibuktikan dengan mendapat izin edar dari BPOM.
Melansir laman hellosehat.com, berikut adalah 5 rekomendasi serum wajah yang bisa dicoba untuk mencegah tanda-tanda penuaan dini.
1. Viva Anti Aging Serum
Kata siapa skincare anti aging hanya khusus untuk 30 tahun ke atas? Sebelum kerutan halus datang, alangkah baiknya untuk mencegah sejak awal.
Kerutan sudah pasti akan muncul seiring bertambahnya usia. Namun, tenang karena serum yang tepat dapat membantu menjaga skin barier Anda.
Baca Juga: Puasa Ternyata Bisa Cegah Penuaan Dini, Ini Penjelasannya
Serum anti aging lokal dari Viva mampu merawat kekencangan dan elastisitas kulit, membantu mencegah kulit dari tanda tanda penuaan, serta memiliki efek antioksidan yang sangat baik sebagai proteksi kulit Anda.
Berita Terkait
-
5 Krim Anti Aging Harga Terjangkau, Aman Samarkan Tanda Penuaan
-
Ampuh & Aman di Kantong, 5 Rekomendasi Skincare Korea untuk Kulit Berminyak
-
6 Rekomendasi Skincare Kulit Sawo Matang agar Tetap Glowing, Harga Mulai Rp30 Ribuan
-
7 Rekomendasi Lulur Mandi Merk Lokal di Indomaret, Ampuh Cerahkan Kulit
-
Edukasi Dokter Tompi Soal Infus Whitening: Saya Enggak Saranin
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
Terkini
-
Pembangunan Jembatan Siak V Digesa, Sambungkan Jalur Tol Pekanbaru-Rengat
-
5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau
-
Pilkada Siak Kembali Digugat, Demi Langgengkan Kuasa Petahana?
-
Buka Segera Amplop DANA Kaget Gratis Ini, Kesempatan Dapat Uang Saku
-
Semangat Kartini Hidup dalam Mantri Perempuan BRI