SuaraRiau.id - Polda Riau bekerjasama dengan Polis Kontijen Melaka Malaysia berhasil mengamankan pelaku pengendali sabu 411 kilogram (kg).
Tersangka bernama Marno sebelumnya masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) Polda Riau. Marno ditangkap di Malaysia.
Tersangka ditangkap Kepolisian Johor bersama barang bukti 62 kg sabu.
"Selain Marno, tim juga mengungkap beberapa orang pelaku lainnya yang tidak lain adalah anak dan istri Marno," ujar Direktur Reserse Narkoba Polda Riau, Kombes Pol Yos Guntur dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Minggu (21/5/2023).
Marno merupakan incaran pihak kepolisian. Pada 2022 lalu, polisi berhasil menyita 121 kg sabu dari jaringan Marno. Tahun 2023, pihak berwenang juga mengamankan sabu 290 kg.
Dengan begitu total barang bukti sabu yang diamankan dari tangan Marno mencapai 411 kg.
"Mereka (keluarga Marno, red) memang DPO Polda Riau, kami menggunakannya di Dumai setelah kembali dari Malaysia," lanjut Guntur.
Menurut Guntur, ratusan kilogram sabu yang berhasil diamankan merupakan bukti kerjasama bilateral yang baik antar kedua negara
"Ini merupakan kerjasama yang baik antar dua negara (Indonesia dan Malaysia -Red)," tegasnya.
Berita Terkait
-
Pertemuan Terakhir Timnas Indonesia vs Malaysia, Elkan Baggott Cetak Gol
-
Erick Thohir: Timnas Indonesia Kangen Lawan Malaysia
-
Bos Jordi Amat Sindir Mental Malaysia: Malu Sama Indonesia
-
Timnas Indonesia Bikin Turnamen Uji Coba, Media Malaysia Nyinyir: Tak Level, Maaf
-
Timnas Indonesia Bakal Lawan Malaysia, Thom Haye Antusias Tatap Derbi Nusantara
Terpopuler
- Selamat Datang Shin Tae-yong! Tak Sabar Bertemu di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
- Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
- 7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Mobil Listrik Polytron G3 Diluncurkan: Harganya di Bawah Rp 300 Juta, Baterai Pakai Sistem Sewa
-
Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
-
Kapolres Sragen Garansi Hukuman Berat Predator Anak, Pasal Berlapis Menanti Guru Agama Bejat
-
Terungkap Modus Guru Agama di Sragen Cabuli Siswi SD, Berawal dari Kegiatan Ini
-
Sragen Gempar! Guru Agama Bejat Cabuli Siswi SD 21 Kali di Kelas
Terkini
-
Remaja Tewas usai Tertembak Oknum ASN di Pekanbaru, Ini Kronologinya
-
Buruan Buka DANA Kaget Hari Ini, Siap-siap Ditransfer Rp350 Ribu
-
Harga Emas Antam Menguat Hari Ini, Tembus Rp1,93 Juta per Gram
-
Kompak Meroket, Berikut Daftar Harga Emas di Pegadaian Hari Ini
-
CEK FAKTA: Kabar Ustaz Abdul Somad Dibaptis di Pantai, Benarkah?