SuaraRiau.id - Kecelakaan terjadi di Jalan Sudirman Pekanbaru tepatnya di samping KFC dan Tong Susu, Rabu (11/1/2023) sekitar pukul 07.11 WIB.
Insiden nahas tersebut melibatkan satu unit mobil dengan motor. Akibatnya, pemotor matic mengalami luka parah dan satu diduga meninggal dunia.
Dalam video yang beredar, terlihat mobil rusak sementara seorang pria diduga pengendara motor tergeletak bersimbah darah.
Korban diduga terlempar ke bawah dengan kondisi mengenaskan, sedangkan wanita sempat siuman sebentar hingga terkapar lagi.
Akibat kejadian ini, terjadi kemacetan panjang dari arah hotel Pangeran menuju Flyover Sudirman pekanbaru.
Saat ini petugas kepolisian sudah berada di lokasi kejadian untuk menyelidiki kasus kecelakaan maut ini.
Terkait korban serta identitasnya, Satlantas Polresta Pekanbaru masih mengumpulkannya.
"Tunggu ya, kita kumpulkan informasi dan tim masih di lapangan," tegas Kasatlantas Pekanbaru, Kompol Brigitta Atvina dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Rabu (11/1/2023).
Berita Terkait
-
Geng Motor Pecahkan Kaca Spion Mobil, Polresta Pekanbaru Razia di Titik Rawan
-
Polisi Kejar Geng Motor Pekanbaru yang Kembali Resahkan Warga
-
Heboh Eks Rektor UIN Suska Riau Ngaku Suap Rp460 Juta ke JPU, Kejari Pekanbaru Membantah
-
Teror Diduga Geng Motor Muncul Lagi di Pekanbaru, Lakukan Perusakan dan Pemalakan
-
Winger Manchester United Antony Kecelakaan Mobil: Tuhan Berada di Sisiku
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Meramu Bahan Kimia Surfaktan untuk Rokan
-
Kakak Beradik asal Sumbar Meninggal usai Terlindas Truk di Kampar
-
Klaim Air Sinkhole di Sumbar Bisa Menyembuhkan, Ternyata Mengandung Bakteri E-Coli
-
5 HP Snapdragon 680 Harga 2 Jutaan, Kamera Jernih dan RAM Besar
-
4 City Car Toyota Bekas untuk Wanita atau Orang Tua: Irit dan Bertenaga!