SuaraRiau.id - Kasus pembunuhan ajudan yang menyeret petinggi Polri Ferdy Sambo dan istrinya Putri Candrawathi terus menjadi sorotan hingga saat ini.
Tak hanya soal keterangan-keterangan terkait kasus saat menjalani persidangan, namun soal kehidupan pribadi Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi.
Baru-baru salah satu anak Ferdy Sambo, Trisha Eunglica juga ramai jadi perbincangan publik lantaran lewat unggahan terbarunya di sosial media Instagram.
Berdasarkan pantauan, Trisha Eunglica membagikan foto selfie bersama dengan Ferdy Sambo. Keduanya terlihat kompak mengenakan masker hitam.
Di samping Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, Trisha Eunglica selaku anak dari pasangan tersebut juga ramai disorot publik.
"221108 - my hero, forever and always," tulis akun Instagram @trishaeas, ditilik pada Rabu (16/11/2022).
Caption Trisha Eunglica yang menyebut Ferdy Sambo sebagai sosok pahlawan ini diunggah ulang oleh akun Twitter @txtdarimedia.
Unggahan ulang foto Trisha Eunglica tersebut menuai atensi sebanyak 12 ribu disukai dan 552 komentar.
Sementara itu, sejumlah netizen turut memberikan kritik pedas hingga hujatan kepada anak Ferdy Sambo tersebut.
"Kok enggak malu ya ngomong begitu?" tulis seorang netizen.
"Pahlawan karena ngilangin nyawa orang kah?" ujar netizen lain.
"Coba ya dek, wawasannya lebih luas lagi tentang pahlawan yang benet itu kayak gimana?" ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Bharada E Sering Bermimpi Bertemu Brigadir J setelah Eksekusi, Beri Pesan Apa?
-
Usai Eksekusi Brigadir J, Bharada Eliezer Setiap Malam Didatangi Yosua Lewat Mimpi
-
Brigadir J Datangi Bharada E Lewat Mimpi, Petanda Apa?
-
Pengacara Ferdy Sambo-Putri Beberkan Alasan Gali Pribadi Brigadir J: Tak Ada Niat Memojokkan
-
Ronny Talapessy Rela Tak Dibayar Demi Membela Bharada E
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Pembebasan Lahan untuk Flyover Garuda Sakti Pekanbaru Dimulai Tahun Ini
-
Harga Sawit Mitra Plasma Riau Mengalami Kenaikan, Ini Daftar Lengkapnya
-
5 Mobil Bekas Ternyaman untuk Penumpang Lansia, Fitur Keselamatan Lengkap
-
Dua Orang Meninggal dalam Kecelakaan Mobil Masuk Kanal di Pelalawan
-
5 Mobil Matic Bekas 50 Jutaan Mudah Dikendarai dan Bandel untuk Pemula