SuaraRiau.id - Ketulusan kasih sayang ayah kepada anak-anaknya kerap menuai haru. Salah satu bentuk kasih sayang itu tampak pada sebuah video yang diunggah akun media sosial @xposureid, Selasa (11/10/2022).
Pada video viral berdurasi 33 detik tersebut, tampak bapak-bapak bersama kedua anaknya di dalam bak sebuah mobil pikap.
Video tersebut direkam saat mobil bak terbuka berwarna hitam tersebut tengah berhenti di lampu merah dan hujan mulai mengguyur.
Tidak disebutkan lokasi video tersebut direkam, hanya tampak plat nomor BA pada setiap kendaraan yang ada.
Salah satu anaknya duduk bersandar pada ayahnya, satu anak lainnya tampak tengah lelap tertidur di pangkuan ayahnya.
Sedangkan sang ayah, terlihat sedang berusaha membentangkan jas hujan plastik untuk menutupi tubuh anaknya.
"Semoga videonya viral dan ada orang2 dermawan yang membantu bapak ini," tulis pengunggah di kolom caption.
Unggahan ini lantas mendapat perhatian dari sejumlah warganet. Seorang warganet dengan akun @put*** mendoakan agar rezeki sang ayah dimudahkan.
"Smogga bapak diberi umur panjang serta dipermudah Rezeki nyaa supaya bisa membahagiakaan Anak serta Istri bapaak Aamiin gada yg gak mungkin pak Bismillah berjuang teruss yaa," tulis @put***.
"Smogga bapak diberi umur panjang serta dieprmudah Rezeki nyaa supaya bisa membahagiakaan Anak serta Istri bapaak Aamiin gada yg gak mungkin pak Bismillah berjuang teruss yaa," imbuh @azi***.
"semoga bpk dan anak anak dikasih kesehatan dan kekuatan keselamatan dimanapun berada," timpal @pur***.
Kontributor : Anggun Alifah
Tag
Berita Terkait
-
Pria Naik Bus Taruh Kaki di Atas Tempat Duduk, Dikritik Warganet Tak Punya Adab
-
Temannya Presentasi di Kelas, Siswa Ini Malah Nawarin Camilan ke Gurunya
-
Lihatlah Kebahagian Ferdy Sambo dan Brigadir J, saat Sayang Berubah Murka, Sedekat Nadi Kini Jauh Seperti Matahari
-
Isi BBM Mobil Full Tank, Harganya Setara Cicilan Motor
-
Cewek Ini Nyetir Bus dengan Santai, Nyalinya Dipuji Warganet
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Optimistis 2026, BRI Tegaskan Keyakinan pada Transformasi dan Strategi Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Berpihak pada UMKM dan Ekonomi Kerakyatan, BRI Bakal Mampu Tumbuh dalam Jangka Panjang
-
Percepat Pemulihan Pascabencana, Pembangunan Huntara Dimulai 24 Desember 2025
-
5 City Car Bekas di Bawah 50 Juta: Gesit di Jalan Sempit, Terbaik buat Warga Kota
-
Ajudan Sekwan DPRD Pekanbaru Terseret Korupsi, 38 Stempel Jadi Bukti