“Bukan gimana-gimana, Bonge juga kan syuting dari pagi sampai malam. Jadi Bonge nggak ada istirahatnya. Bonge sebenarnya mau, tapi tim nggak tega lihat Bonge kecapekan, jadi mereka narik-narik Bonge,” jelas remaja berusia 17 tahun itu, dikutip Hops.id--jaringan Suara.com dari akun Instagram @lambegossip, Sabtu (6/8/2022).
Bonge mengaku melihat wartawan yang begitu banyak, membuat dia merasa tidak enak dan lelah duluan.
“Wartawannya juga rame banget, Bonge pusing,” ungkap dia.
Remaja dengan nama asli Eka Satria Putra itu meminta maaf atas kejadian yang terjadi. Dengan terang-terangan dia mengatakan akan meladeni wawancara dari awak media sepuasnya, ketika sudah pulih dari kondisinya yang sedang sakit.
“Maafin Bonge ya kalo ada salah. Buat wartawan kalau pengen wawancara, Bonge temenin dah sampai berjam-jam. Kalau Bonge sudah sehat tapi,” tutupnya.
Video klarifikasi dan permintaan tersebut lantas menuai komen tidak suka dari para netizen. Salah satu netizen mempertanyakan prestasi apa yang sudah dicapai Bonge hingga dia terkenal.
“Prestasinya apa sih sampe segitunya? Beneran tanya,” tulisnya.
Menurut netizen lainnya, dikejar wartawan dan dituntut untuk wawancara kepada awak media adalah hasil dari popularitas yang dia terima saat ini.
“Ya itu konsekuensi yang Lo terima ketika jadi terkenal,” ungkap netizen.
“Ya elah, wawancara berapa purnama sih Nge? Sampe takut kecapean,” tulis netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Usai Ngaku Punya Anak dari Ridwan Kamil, Lisa Mariana Kini Ribut dengan Jeje Slebew
-
Jeje Slebew Sekarang Kerja Apa? Eks Seleb Citayam Fashion Week Sempat Dikira Jualan Kopi Starling
-
Jeje Slebew Dulu Viral gara-gara Apa? Kini Pindah Agama dan Video Terbarunya Kejutkan Netizen
-
Lihai Racik Kopi Starling di Sudirman, Jeje Slebew Diam-diam Pindah Agama dan Ungkap Perubahan Hidupnya
-
Jeje Slebew Bangga Sering Check In Bareng Pacar, Padahal Baru Blak-blakan Mualaf
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Pungut Retribusi Sampah secara Tunai di Pekanbaru Bisa Dilaporkan
-
Syamsuar Pesan Jangan Ada 'Dua Matahari' ke Gubri Wahid, Ini Maknanya dalam Kepemimpinan
-
Rumah Didatangi Gubri Wahid, Syamsuar Ngomongin 'Dua Matahari'
-
Harga Sayuran di Pekanbaru Naik 3 Kali Lipat, Cabai Tembus Rp120.000 usai Lebaran
-
Gubri Wahid Siap Lantik Afni dan Syamsurizal Jadi Bupati-Wakil Bupati Siak