SuaraRiau.id - Menpan RB Tjahjo Kumolo wafat pada Jumat (1/7/2022). Sebelumnya, ia mengalami infeksi paru-paru dan sempat menjalani perawatan intensif di rumah sakit.
Berkaca dari penyakit tersebut, seperti apa gejalanya?
Melansir suara.com, infeksi paru-paru merupakan kondisi di mana mikroorganisme menyebabkan kerusakan dan peradangan di saluran udara atau jaringan paru-paru.
Mikroorganisme penyebab infeksi paru-paru adalah virus, bakteri, jamur, atau yang sangat jarang, parasit. Bahkan, dalam beberapa kasus terdapat lebih dari satu jenis mikroorganisme.
Penyakit ini bisa ringan atau parah dan menyerang orang-orang dari segala usia, meski beberapa infeksi terjadi pada usia tertentu.
Berbagai jenis infeksi paru adalah bronkitis, bronkiolitis, dan pneumonia. Ketiganya disebabkan oleh virus atau bakteri.
Bronkitis paling umum menyerang anak di bawah dua tahun. Meski demikian, sebagian anak tidak memerlukan rawat inap. Melansir Healthline, bronkitis disebab oleh virus seperti influenza dan RSV (Respiratory Syncytial Virus).
Selain itu, bakteri seperti Mycoplasma pneumoniae, Chlamydia pneumoniae, dan Bordetella pertussis juga bisa menyebabkan bronkitis.
Sementara, mikroorganisme penyebab pneumonia adalah bakteri Streptococcus pneumonia, Haemophilus influenzae, Mycoplasma pneumoniae, dan virus influenza atau RSV.
Baca Juga: Ini Penyebab Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Kenali Gejala Infeksi Paru-paru
Yang sangat jarang terjadi, infeksi virus juga bisa disebabkan oleh jamur seperti Pneumocystis jirovecii, Aspergillus, atau Histoplasma capsulatum.
Infeksi paru-paru karena jamur lebih sering terjadi pada orang yang mengalami imunosupresi, baik dari jenis kanker tertentu maupun HIV.
Gejala Infeksi Paru
Gejala infeksi paru-paru bahkan mirip dengan demam atau flu, namun berlangsung lebih lama. Lalu, apa saja gejalanya:
- Batuk dengan lendir yang kental
- Sakit dada yang menusuk
Berita Terkait
-
Penyebaran Penyakit RSV di Indonesia Meningkat, Lansia Jadi Kelompok Paling Rentan
-
Batuk Tak Kunjung Sembuh? Waspadai Gejala Infeksi Paru-Paru!
-
Gagal Jadi Legislatif, Kesehatan Dede Sunandar Drop Kena Sakit Kronis
-
Bak Jatuh Tertimpa Tangga, Dede Sunandar Didiagnosis Penyakit Kronis yang Membuatnya Sulit Napas
-
Chris Martin Derita Infeksi Paru-Paru Serius, Coldplay Tunda Tur di Brasil
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
Terkini
-
AO PNM Mekaar Tekadkan Cita-Cita Mulia Sejak Usia Belia
-
Lebih dari 60% KUR BRI Mengalir ke Usaha Produktif dan Padat Karya
-
Viral Dugaan Pesta Waria di Pekanbaru, Tokoh Riau Singgung Lemahnya Pengawasan
-
Sejarah Tangsi Belanda Siak, Kini Bagian Bangunannya Roboh Lukai Para Siswa
-
Tangsi Belanda Siak Ambruk: Belasan Terluka, Sebagian Besar Siswa Studi Tour