
SuaraRiau.id - Sebuah video yang menunjukkan momen bahagia anak yang menerima hadiah mainan dari ayahnya viral di media sosial.
Video viral yang terdiri dari gabungan dua video tersebut diunggah dan dibagikan oleh akun media sosial @memomedsos, Kamis (23/6/2022).
Pada video tersebut terlihat rekaman layar saat ayah dan anak tengah melakukan panggilan video. Sang ayah menunjukkan sebuah hadiah yang dibungkus plastik bening.
"Ini?" tanya sanga ayah.
"Iya. Yang kaya gitu," jawab anak perempuannya.
Namun tak hanya itu, sang ayah tersenyum dan meletakkan bungkusan tadi lalu mengambil hadiah lainnya.
"Ini?" tanya sang ayah sembari mengangkat dan menunjukkan sebuah sekuter berwarga biru ke layar ponsel.
Melihat hadiah dari ayahnya, anak itu pun berteriak bahagia. Sembari bertepuk tangan, dia mengucapkan terima kasih pada ayahnya.
"Makasih, Ayah. Makasih, Ayah," serunya.
Melihat ekspresi bahagia anaknya, sang ayah pun tertawa bahagia.
Berita Terkait
-
Pemerasan Modus VCS Banyak Makan Korban tapi Sedikit yang Melapor, Ternyata Takut Aib Tersebar!
-
Modus Licik Kakak-Beradik Nyamar Wanita Seksi, Peras Korban di Bigo usai Diajak VCS
-
Pemenang BRImo FSTVL 2024 Resmi Diumumkan, BRI Beri Apresiasi Nasabah Setia
-
Disindir 'Gubernur Konten', Dedi Mulyadi Berhasil Kurangi Anggaran Iklan Hingga Rp47 Miliar
-
Berapa Hadiah Uang Liverpool Setelah Juara Liga Inggris?
Tag
Terpopuler
- Selamat Datang Shin Tae-yong! Tak Sabar Bertemu di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
- Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
- 7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah RAM Besar Tahun 2025, Harga di Bawah Rp3 Juta
-
Lagi! Sidang Mediasi Dugaan Ijazah Palsu Jokowi Deadlock, Ini Penyebabnya
-
3 Laga Penentu Nasib: Ong Kim Swee Tekankan Ujian Mental Persis Solo!
-
Erick Thohir Bongkar Strategi Jitu Alasan TC Timnas Indonesia Berlangsung di Bali
-
5 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp1 Jutaan, RAM 4GB Dijamin Gak Ngelag
Terkini
-
Selamat! Transferan DANA Kaget Untukmu yang Sedang Butuh Uang
-
Komitmen Hijau di Wilayah Operasi, PHR Rajut Asa Habitat Lutung Kokah
-
Harga Emas di Pegadaian Naik Serentak, Antam Tembus Rp2 Jutaan
-
Link DANA Kaget Hari Ini: Tinggal Klik, Auto Ditransfer Ratusan Ribu
-
Emas Antam Hari Ini Makin Meroket, Jadi Rp1,956 Juta per Gram