SuaraRiau.id - Bangunan Quran Center Riau di Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru disebut menjadi tempat mesum pasangan muda-mudi belakangan ini.
Merespons hal tersebut, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Perumahan Kawasan Pemukiman Pertanahan (PUPR-PKPP) Arief Setiawan mengatakan Pemprov Riau akan memasang lampu penerangan di Quran Center itu.
“Pemasangan lampu itu menindaklanjuti adanya laporan gedung Quran Center menjadi tempat tak senonoh muda-mudi,” kata dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com.
Arif menungkapkan bahwa pihaknya akan berkoordinasi dengan PLN Pekanbaru untuk pemasangan lampu.
Tidak hanya itu, pihaknya juga akan minta rekanan untuk mengawasi kegiatan di sekitar Gedung Quran Center Riau.
"Kontraktor masih masa pemeliharaan. Memang saya sudah minta kepada kontraktor yang mengerjakan gedung itu untuk mengawasi kegiatan di sekitar gedung," jelas Arif.
Ia juga mengatakan, tidak hanya bangunan Quran Center, bangunan Riau Creative Hub (RCH) di Jalan Arifin Achmad Pekanbaru juga akan dipasang penerangan.
Diberitakan sebelumnya, Pembangunan Quran Center yang terletak di lingkungan Bandar Seni Raja Ali Haji (Bandar Serai) menjadi sorotan karena adanya muda-mudi yang berbuat mesum di sekitaran bangunan setengah jadi itu.
Berdasarkan pantauan, bangunan dua lantai itu tampak belum jadi dan tentu saja masih kosong jika tampak dalamnya dilihat dari balik kaca.
Masing-masing delapan tiang penyanggah berdiri kokoh di sisi kiri dan kanan bangunan itu. Sedang kaca-kaca yang menjadi dinding pada bangunan itu justru tampak renggang.
Berita Terkait
-
PLN Sebut Tarif Listrik di Indonesia Masih Termurah di Asia Tenggara, Singapura Paling Mahal
-
PLN Tegaskan Beberapa Golongan Industri dan Bisnis Tetap Dapat Subsidi Listrik
-
Indonesia Over Suplai Listrik Saat Negara-negara di Dunia Krisis Energi
-
Kabar Quran Center Jadi Tempat Mesum Muda-mudi, DPRD Riau: Harus Ada Penjagaan
-
Sekitar 200 Ribu Pelanggan PLN di Jatim Terdampak Penyesuaian Tarif
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
5 Daftar Mobil Bekas Diesel 4x4 Populer di Indonesia, Bandel untuk Segala Medan
-
3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Komunitas Anak Muda: Kabin Luas, Irit dan Fungsional
-
5 Mobil Bekas Murah Andalan Toyota, Pilihan Ekonomis Keluarga Indonesia
-
Dukung Sektor Agribisnis, BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan Rp5,2 Triliun bagi SSMS
-
Mengapa Tengku Buang Asmara dari Siak Tak Terpilih Jadi Pahlawan Nasional?