SuaraRiau.id - Video viral seorang gadis kecil yang berjualan di tengah guyuran hujan ramai beredar di media sosial. Video tersebut diunggah oleh akun @memomedsos, Senin (13/6/2022).
Pengunggah menyebut peristiwa tersebut terjadi di Kota Samarinda, Kalimantan Timur.
"Anak Ini Tetap Semangat Jualan Walau Diguyur Hujan Deras," tulisnya di kolom caption.
Video berdurasi 15 detik tersebut menunjukkan seorang gadis kecil yang tengah membawa sejumlah bungkusan yang diletakkan di dalam keranjang.
Gadis itu berdiri disebelah lampu Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas (APILL) atau lampu merah di tengah guyuran hujan tanpa alas kaki.
Sejumlah kendaraan tampak berlalu lalang di latar belakang video.
Tampak dirinya menyeka wajahnya yang basah akibat hujan. Sesekali gadis itu juga menoleh ke sekelilingnya.
Sejumlah warganet mendoakan agar si gadis kecil di kolom komentar. Salah satunya disampaikan warganet dengan akun @sar***.
"Ya Allah nak. aku seorang ibu gak kuat liat ini.. semoga besar kamu kelak jd orang sukses orang hebat semoga banyak orang orang baik yang kamu temui nak.. amin ya Allah," tulisnya.
"Semoga menjadi anak yang sukses nak.. Tetap semangat walaupun kerasnya kehidupan diwaktu yang seharusnya menghabiskan bermain dengan anak sabayamu, namun kerasnya zaman mengharuskan kamu menjadi anak yang kuat,tegar dan sabar," tulis @son*** di lokom komentar.
Berita Terkait
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Ada Praktik Pungli Triliunan Rupiah di Fasilitas Pelabuhan di Kaltim
-
Ambulans Bawa Pasien Terobos Lampu Merah Dapat Surat Cinta, Polda Metro: Ada Mekanisme Sanggahan
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau
-
Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Dugaan Penipuan Rp2,1 Miliar
-
Sepak Terjang Bastian Manalu, Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot Imbas Viral Tahanan Dugem
-
Diperiksa, Belasan Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Terancam Tak Dapat Remisi
-
Cuma Siang Ini, Saldo DANA Kaget Gratis Senilai Ratusan Ribu Rupiah