SuaraRiau.id - Momen mudik Idul Fitri 2022, tak banyak posko yang didirikan di sepanjang jalan Riau ke Sumatera Barat (Sumbar).
Pengendara roda empat dan dua diharapkan tetap waspada karena adanya titik jalan bergelombang arah Riau dan Sumbar.
Mengutip Riaulink.com--jaringan Suara.com, adanya beberapa titik jalan yang bergelombang tentunya berpotensi menimbulkan terjadinya kecelakaan karena pengemudi yang menghindari jalan tersebut.
“Untuk arus mudik sore tadi masih lancar. Memang banyak kendaraan dari arah Riau ke Sumbar. Tapi dari Sumbar ke Riau sedikit,” kata Miko, warga yang mudik ke Sumbar Sabtu (30/4/2022).
Antusias masyarakat untuk mudik ke kampung halaman terlihat dari banyaknya kendaraan roda empat.
Tak hanya pengemudi roda empat, para pemotor bahkan terpantau ramai melewati jalan lintas Riau-Sumbar.
“Untuk itu pengguna lalu lintas diharapkan tetap berhati-hati dan waspada,” ujar dia.
Masyarakat Riau sendiri terpantau sudah mencoba melewati Jalan Tol Pekanbaru-Bangkinang. Banyaknya pemudik yang menggunakan jalan tol membuat jalan Pekanbaru ke Bangkinang menjadi sepi.
Tag
Berita Terkait
-
Kisah Mamat Jual Kartu e-Toll ke Pemudik, Tak Ada Saingan Bikin Raup Jutaan
-
Info Mudik 2022: Rangkasbitung Banten Sudah Mulai Dipadati Pemudik untuk Rayakan Idul Fitri
-
Pemudik Tujuan Makassar Lebih Suka Naik Pesawat Terbang, Maskapai Tambah Frekuensi Penerbangan
-
Anies Dituduh Bagi Kaus Kampanye ke Pemudik, Riza Patria Telak Bilang Begini
-
Aksi Para Pecalang Patroli Jaga Rumah Pemudik di Denpasar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Dorong Pertumbuhan UMKM Melalui KUR Triliunan Rupiah
-
3 Rekomendasi Mobil Bekas Nyaman dan Ideal untuk Antar-Jemput Anak Sekolah
-
8 Mobil Kecil Bekas Tampilan Sporty, Paket Hemat untuk Budget Pas-pasan
-
Anggota Polisi di Indragiri Hulu Dipecat Gara-gara Pakai Narkoba
-
5 Mobil Bekas Paling Nyaman di Indonesia, Referensi Terbaik Keluarga