SuaraRiau.id - Momen mudik Idul Fitri 2022, tak banyak posko yang didirikan di sepanjang jalan Riau ke Sumatera Barat (Sumbar).
Pengendara roda empat dan dua diharapkan tetap waspada karena adanya titik jalan bergelombang arah Riau dan Sumbar.
Mengutip Riaulink.com--jaringan Suara.com, adanya beberapa titik jalan yang bergelombang tentunya berpotensi menimbulkan terjadinya kecelakaan karena pengemudi yang menghindari jalan tersebut.
“Untuk arus mudik sore tadi masih lancar. Memang banyak kendaraan dari arah Riau ke Sumbar. Tapi dari Sumbar ke Riau sedikit,” kata Miko, warga yang mudik ke Sumbar Sabtu (30/4/2022).
Antusias masyarakat untuk mudik ke kampung halaman terlihat dari banyaknya kendaraan roda empat.
Tak hanya pengemudi roda empat, para pemotor bahkan terpantau ramai melewati jalan lintas Riau-Sumbar.
“Untuk itu pengguna lalu lintas diharapkan tetap berhati-hati dan waspada,” ujar dia.
Masyarakat Riau sendiri terpantau sudah mencoba melewati Jalan Tol Pekanbaru-Bangkinang. Banyaknya pemudik yang menggunakan jalan tol membuat jalan Pekanbaru ke Bangkinang menjadi sepi.
Berita Terkait
-
Pemudik Mulai Masuk Wilayah Jawa Tengah, Ini Skenario Urai Kemacetan di Exit Tol Pejagan
-
Nekat Lawan Arus Saat One Way, Mobil Ambulans Kepergok Angkut Pemudik Hendak Ke Sukabumi
-
Bahaya, Pemudik Nekat Gantung di Belakang Mobil Bikin Sport Jantung
-
Belum Semua Balik, Polri: Masih Ada 30 Persen Pemudik Belum Kembali ke Jakarta
-
Naik 101 Persen! Jumlah Kendaraan Arus Balik Lebaran di Tol Trans Sumatera
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Cooling System, Kapolsek Kandis Sosialisasi Pencegahan Perundungan ke Sekolah
-
PNM Kembali Buka Mekaar di 3T, Ibu-Ibu di Merauke Bisa Nikmati Pembiayaan Aman
-
Polres Siak Sosialisasi Keselamatan Lalu Lintas ke Perusahaan, Ajak Jaga Pilkada Damai
-
Kolaborasi Informasi Cuaca dengan BMKG, PHR Siap Produktif di Berbagai Kondisi
-
Naik Tinggi, Berikut Daftar Harga Sawit Riau Periode 6-12 November 2024