SuaraRiau.id - Tak semua jenis minuman baik dikonsumsi saat buka puasa. Beberapa di antaranya bisa menimbulkan efek samping apalagi disantap saat berbuka.
Untuk itu beberapa minuman berbuka di bawah ini harus kita hindari. Apa saja?
Minuman bersoda
Sering mengonsumsi minuman bersoda saat buka puasa bisa memicu beberapa penyakit serius, lho. Tingginya kandungan asam sitrat dan gula dalam minuman bersoda bisa menyebabkan masalah seperti gigi berlubang, bau mulut, hingga pengikisan enamel gigi.
Selain itu, mengonsumsi minuman bersoda dalam keadaan perut kosong bisa meningkatkan kadar asam. Ini bisa menimbulkan masalah sepert sensasi panas di dada, hingga maag.
Teh
Meski kadar kafein pada teh gak setinggi kopi, penderita maag sebaiknya menghindari minum teh saat berbuka puasa. Ini karena kafein dapat menyebabkan iritasi dan nyeri lambung.
Kopi
Kandungan kafein dalam kopi bisa meningkatkan produksi asam lambung. Selain itu, kembung dan gangguan pencernaan pun bisa timbul.
Baca Juga: 5 Resep Gorengan untuk Suguhan Berbuka Puasa
Berita Terkait
-
Hikmat, Jamaah Surau Nurul Hidayah Adakan Syukuran Ramadhan
-
Saaih Halilintar Buka Puasa Bareng Pemulung, Adab Duduknya Jadi Omongan
-
10 Kuliner di Malang yang Wajib Dicoba Saat Buka Puasa
-
Dari Pedas Menggigit hingga Manis Menggoda, Ini 5 Kuliner Halal PIK untuk Berbuka
-
Cara Perempuan Mengatasi Tantangan Pola Makan Seimbang Selama Berpuasa
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Optimistis 2026, BRI Tegaskan Keyakinan pada Transformasi dan Strategi Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Berpihak pada UMKM dan Ekonomi Kerakyatan, BRI Bakal Mampu Tumbuh dalam Jangka Panjang
-
Percepat Pemulihan Pascabencana, Pembangunan Huntara Dimulai 24 Desember 2025
-
5 City Car Bekas di Bawah 50 Juta: Gesit di Jalan Sempit, Terbaik buat Warga Kota
-
Ajudan Sekwan DPRD Pekanbaru Terseret Korupsi, 38 Stempel Jadi Bukti