SuaraRiau.id - Sejumlah kendaraan mengantre solar terlihat di SPBU Jalan Arengka, Kota Pekanbaru, Minggu (13/3/2022). Antrean mengular dengan panjang kurang lebih mencapai 100 meter.
Puluhan kendaraan yang mengantre berjam-jam. Pantauan Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, para sopir rela bertahan di dalam kendaraan demi mendapatkan solar.
Kendaraan yang antre tidak hanya angkutan seperti truk atau pick up. Ada juga kendaraan pribadi yang berbahan bakar solar di antaranya Toyota Fortuner.
Pengemudi mengeluhkan kondisi tersebut lantaran harus berkeliling ke sejumlah SPBU untuk mendapatkan solar.
Satu pengemudi, Suryadi mengaku sudah berjam-jam mencari solar untuk pikap yang dikendarai. Dirinya sudah hampir dua jam mencari SPBU yang tersedia bahan bakar solar.
"Sudah berjam-jam tadi cari solar tidak dapat-dapat, begitu dapat langsung antre," ujarnya.
Pria 50 tahun ini mengaku sudah mendatangi tiga SPBU untuk mendapatkan solar. Ia mendatangi SPBU Jalan Jalan Kelapa Sawit, SPBU Jalan Sudirman dan SPBU Arifin Achmad.
Ia mengatakan, antrean panjang juga terjadi di SPBU tersebut. Ada juga SPBU yang kehabisan solar.
"Kalau kayak gini terus, habis waktu kita menunggu dapat solar," ungkap dia.
Berita Terkait
-
Heboh Napi Dugem dan Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru, Komisi XIII DPR: Usut Tuntas!
-
Nostalgia Bebek Modern: Pesona Kembaran Honda Supra X yang Siap Tantang Raja Jalanan
-
Pertamina Tutup Permanen Dua SPBU yang Nakal Oplos BBM di Klaten dan Denpasar
-
9 Kuliner Khas Lezat Pekanbaru yang Bikin Wisatawan Jatuh Hati
-
Sopir Truk BBM Jadi Tersangka dalam Kasus Pertalite Dicampur Air di SPBU Pertamina Klaten
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan