SuaraRiau.id - Raffi Ahmad dan Nagita Slavina kini menjadi pasangan selebritis yang sukses. Bukan rahasia lagi keduanya dikenal pasangan tajir melintir.
Selain berkarier di dunia hiburan, usaha Raffi Ahmad dan Nagita Slavina merambah ke berbagai sektor. Bisnisnya kini berkembang pesat dan beromset fantastis.
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina masuk majalah Forbes Indonesia dan dinobatkan sebagai Sultan Konten.
Terbaru, pria berjuluk Sultan Andara itu kembali membanggakan para fans dengan prestasinya. Ia masuk ke dalam daftar 'Fortune Indonesia 40 Under 40'.
Diketahui untuk bisa masuk ke dalam daftar 'Fortune Indonesia 40 Under 40' harus melalui seleksi yang ketat.
Awalnya terdapat 200 kandidat untuk masuk daftar 'Fortune Indonesia 40 Under 40'. Setelah selesai seleksi, tersisa 40 orang dengan usia belum menyentuh 40 tahun per 1 Februari 2022.
Tak cuma itu, kandidat yang masuk harus setidaknya punya pengaruh besar di masyarakat selama 2 tahun terakhir.
Raffi Ahmad memang selalu jadi perhatian netizen dan dianggap membawa pengaruh baik dan memotivasi. Salah satunya lewat gebrakan bisnis yang dilakukan aktor 35 tahun itu dalam beberapa tahun terakhir.
Dalam daftar 'Fortune Indonesia 40 Under 40', ada juga tokoh-tokoh besar seperti Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Nadiem Makarim dan juga CEO Bukalapak, Achmad Zaky.
Saat kabar tersebut dibagikan oleh akun IG @lambee.pedes, para fans langsung memuji Raffi Ahmad habis-habisan.
"Keren banget emang Raffi ini, dia tetep ramah meski karirnya melejit," tulis netizen.
"The real merintis dari 0, bukan yang apa apa ngaku ngaku sultan," sahut lainnya.
Berita Terkait
-
Ultah Bareng, 10 Transformasi Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang Sudah Menawan Sejak Kecil
-
Rayakan Ultah, Nagita Slavina Nangis-Nangis Lihat Kondisi Raffi Ahmad
-
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Ulang Tahun, Dapat Surprise Heboh dari Karyawan
-
4 Potret Rumah Asisten Artis di Kampung, Sederhana dengan Konsep Tradisional
-
Belanjar di Swalayan, Sikap Nagita Slavina Lempar-lempar Barang ke Trolly Jadi Sorotan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
10 Mobil MPV Bekas Terbaik 2025 dengan Fitur Canggih, Keluarga Betah Seharian
-
10 Mobil Hatchback Bekas untuk Anak Muda, Efisien dan Stylish di Jalanan
-
5 Mobil SUV Bekas 100 Jutaan, Sporty dan Gagah untuk Harian yang Berkelas
-
Daftar Mobil Keluarga Bekas 7 Penumpang, Muat Banyak Barang Bawaan
-
5 Mobil Bekas 5 Seater Murah, Rekomendasi Mobil Pertama Keluarga Muda