SuaraRiau.id - Nikita Mirzani menanggapi soal gerakan boikot terhadap dirinya di situs change.org. Namun, artis yang kerap disapa Nyai itu malah ikut menandatangani petisi tersebut.
Nikita Mirzani kemudian mengunggah video tanggapannya lewat Instagram Stories.
"Guys, lagi pada heboh pada bikin petisi boikot Nikita Mirzani," kata dia, Senin (13/12/2021).
"Guys tenang, saya udah memboikot diri saya sendiri dan saya sudah mengisi link itu sendiri," sambung wanita pemilik nama Nikita Mirzani Mawardi itu.
Selain itu, Nikita Mirzani bahkan menyerukan agar netizen berbondong-bondong meneken petisi tersebut. Tak lupa dia juga memberikan semangat.
"Jadi ramai-ramai lah boikot Nikita Mirzani, semangat!" ungkap dikutip MataMata.com.
Sebelum unggahan tersebut, ibu tiga anak ini juga lebih dulu merespons petisi tersebut lewat tulisan lewat Instagram Story. Entah apa maksudnya, dia menyinggung soal prank.
"Jangan lupa isi petisi boikot Nikita Mirzani. Tuh saya suruh malah. Yang banyak ya," sambungnya.
Pantauan Suara.com. petisi boikot Nikita Mirzani dimulai oleh akun bernama Damai Indonesiaku. Sang inisiator menilai Nikita adalah artis penebar kebencian dan keributan.
Saat artikel ini disusun, petisi boikot Nikita Mirzani telah mendapat 115.841 tanda tangan. Taget awal dari petisi tersebut berjumlah 150.000 ribu tanda tangan.
Berita Terkait
-
Lolly Segera Jalani Pemeriksaan Kasus Vadel Badjideh, Nikita Mirzani Wajib Mendampingi
-
Lolly Bakal Diperiksa Terkait Laporan Terhadap Vadel Badjideh
-
Ngaku dr Oky Tahu dan Support Umrahnya, Isa Zega Bikin Nikita Mirzani Makin Murka: Kalau Ngarang yang Bener
-
Vadel Badjideh Ugal-ugalan ke Lolly: Cinta Itu Aksi!
-
Pendidikan Mentereng Anak Razman Arif Nasution, Disebut Beda Level dari Putri Nikita Mirzani
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya