SuaraRiau.id - Adik Bibi Ardiansyah, Fuji terus menuai perhatian. Baru-baru ini, ia ramai diperbincangkan lantaran tarif podcast yang ditawarkan ke tim Langit Entertainment disebut tinggi.
Adik ipar Vanessa Angel itu memasang tarif Rp 30 juta untuk channel YouTube milik management Nikita Mirzani.
Sejumlah respons pun bermunculan terkait Fuji yang minta Rp 30 juta. Sebuah tangkapan layar obrolan chat antara tim Langit Entertainment dengan hair stylish Vanessa Angel pun beredar.
Dalam chat itu, tim Langit Entertainment pun sampai menyebut kalau tarif Fuji dan kakaknya, Fadly jauh lebih mahal dari pada host acara yakni Celine Evangelista.
Nggak hanya itu, Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah saja tarifnya tak sampai Rp 30 juta saat menjadi bintang tamu di acara tersebut.
"Kak, mahal banget, budgetnya di atas Celine, bahkan di atas Bibi dan Vanessa pas jadi bintang tamu," isi chat dari tim Langit Entertainment.
Screenshoot chat tersebut kemudian diunggah ulang akun @lambee.pedes. Meski ada yang menyinyiri Fuji, namun terlihat di kolom komentar banyak yang menganggap wajar permintaan adik Bibi Ardiansyah tersebut.
Ada juga netizen yang bahkan malah meminta Nikita Mirzani tak terus mengusik Fuji.
"Wajar donk ada budget kan klw tranding dan dapat subcribe banyak yang kaya siapa, lagian ber 2, 30 juta mah worthit min, kan acara nya komersil bukan acara sosial min," komentar netizen.
""itupun kalau mau yaa" kata-kata itu nunjukin sebenarnya kalau narasumber nggak memaksa alias boleh jadi boleh nggak, berarti kan dia nggak butuh-butuh amat," komentar netizen lain.
Berita Terkait
-
Ucapan Karyawan Saat Dapat THR dari Anak-Anak Nikita Mirzani Disorot
-
Beri Lampu Hijau, Venna Melinda Blak-blakan Akui Kangen dengan Fuji
-
Senasib dengan Dewi Perssik, Momen Nikita Mirzani Bagi-Bagi THR Tuai Komentar Miring
-
Fuji Tak Lebaran Bareng, Jawaban Verrell Bramasta dan Venna Melinda Bikin Warganet Kecewa
-
Verrell Bramasta Puji Fuji Cewek Mandiri dan Gaul
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Sambut Arus Balik, Posko Mudik BUMN PNM di Balikpapan dan Padang Siap Layani Pemudik
-
Wali Kota Pekanbaru Segera Perbaiki Jalan Lobak Delima yang Amblas
-
Harga Tiket Pesawat Jakarta-Pekanbaru Normal di Momen Arus Balik Lebaran
-
Jumlah Kendaraan Lintasi Jalan Tol Riau Melonjak Drastis
-
Arus Balik Lebaran, Harga Tiket Pesawat Pekanbaru-Jakarta Naik Gila-gilaan