
SuaraRiau.id - Komisi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di Kuansing pada Senin (18/10/2021) malam.
Bupati Kuansing, Andi Putra dikabarkan ikut diperiksa penyidik KPK di Mapolda Riau sejak Senin malam hingga Selasa (19/10/2021) pagi.
Mengutip Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Andi Putra menjalani pemeriksaan terkait dugaan OTT yang melibatkan staf khususnya.
Kabid Humas Polda Riau Kombes Pol Sunarto, saat dikonfirmasi via WhatsApp membenarkan adanya OTT KPK di Kuansing.
Sunarto juga membenarkan orang nomor satu di Kuansing tersebut saat ini berada di Mapolda Riau.
“Infonya begitu,” ujar Kombes Pol Sunarto singkat.
Diketahui dari informasi, dalam OTT KPK di Kuansing turut diamankan 4 orang lainnya. Diduga terkait suap proyek dilakukan orang kepercayaan Bupati Andi Putra.
Bupati Andi Putra disebut turut diamankan karena dianggap berhubungan dengan aktivitas OTT dilakukan KPK, meskipun ia tidak di-OTT.
Kesemuanya diinterogasi di Mapolda Riau serta Mapolres Kuansing sejak tadi malam.
Kumpulkan bukti
Ketua KPK Firli Bahuri menyebut mengatakan pihaknya masih mengumpulkan bukti-bukti perihal kejadian tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
KPK Buka Peluang Periksa Sosok Ibu yang Terungkap di Sidang Hasto
-
Mengejutkan! Moge Ridwan Kamil Disita KPK, Tapi Bukan Atas Namanya?
-
KPK Ungkap Alasan Jaksa Munculkan Rekaman Mantan Terpidana di Sidang Hasto
-
Penampakan Motor Royal Enfield Milik Ridwan Kamil yang Disita KPK
-
Pertemuan dengan Wahyu Setiawan di Kantor KPU Dibongkar Jaksa KPK, Begini Bantahan Kubu Hasto
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!
-
Bupati Siak Didesak Jelaskan soal Pengelolaan Keuangan Daerah
-
Dua Balita Tenggelam di Lokasi Bekas Pengeboran, PHR Buka Suara
-
Dinas Pendidikan Pekanbaru Larang Sekolah Gelar Perpisahan secara Mewah
-
Jumat Berkah! DANA Kaget Gratis Ini Bisa Bikin Kamu Makan Mewah