SuaraRiau.id - Beberapa hari belakangan ini, nama Baim Wong dan Kakek Suhud menjadi perhatian lantaran keduanya terlibat insiden yang kurang mengenakkan.
Namun, polemik antara Baim Wong dan Kakek Suhud pun berakhir. Suami Paula Verhoeven mendatangi rumah pria tua yang sempat ditegurnya beberapa waktu lalu.
Baim Wong meminta maaf kepada Kakek Suhud. Mereka pun akhinya berdamai.
Kekinian, kabar yang beredar yang menyebut Kakek Suhud tak lagi tinggal di rumahnya. Keluarga sengaja menyembunyikan Kakek Suhud di suatu tempat.
"Beliau di suatu tempat untuk istirahat, kan sudah umur dan lagi sakit juga kakinya itu," terang anak bungsu Kakek Suhud, Dedi, dikutip dari Youtube Cumicumi, Jumat (15/10/2021).
Mengutip MataMata.com, sejak permasalahan ini mencuat dan banjir simpati dari masyarakat, kegiatan Kakek Suhud cukup padat.
Ia banyak kedatangan banyak tamu, termasuk dari media yang hendak melakukan wawancara.
"Jadi dia kurang istirahat saya juga hargai profesi wartawan, tapi bapak istriahat dulu menenangkan diri," ujar Dedi.
Dedi memastikan Kakek Suhud masih berada di Jakarta. Di sana, sang ayah fokus dulu dengan kondisi fisiknya.
"Tapi saya nggak bisa sebutkan di mana," ucap Dedi.
Dedi pun menyampaikan bahwa keluarga merasa lega, karena Kakek Suhud dan Baim Wong sudah berdamai.
Dia bahkan sampai menangis haru persoalan mereka akhirnya bisa diselesaikan.
"Saya nangis tadi, terharu saya karena bahagia. Ternyata yang di media-media itu, saya kan orang awam, saya baru masuk media, tadi bertemu biasa aja, sudah nggak ada apa-apa lagi, berdamai," katanya.
Sebelumnya, Baim Wong dihujat lantaran menegur Kakek Suhud. Ayah dua anak itu kesal karena merasa dikuntit dan diteriaki minta duit oleh Kakek Suhud saat berkendara di jalan raya.
Momen Baim menegur Kakek Suhud ada di vlog YouTube miliknya. Untuk memberi pelajaran, Baim secara sengaja membagikan duit ke driver ojek online di depan Kakek Suhud.
Berita Terkait
-
Baim Wong Temui Kakek Suhud Tak Kasih Duit, Keluarga Bersyukur
-
Tak Tahan Banyak Orang Datang Minta Uang, Baim Wong Sampai Pindah Rumah
-
Baim Wong Minta Maaf, Keluarga Kakek Suhud Menangis Haru
-
Baim Wong Baru Sadar Kasus Kakek Suhud adalah Dampak dari Kontennya
-
7 Artis yang Pernah Diserang Nikita Mirzani, Terkini Rachel Vennya dan Baim Wong
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Perkuat Proteksi Data, BRI Ajak Nasabah Lebih Waspada terhadap Risiko Penipuan Online
-
Bocah SD Pekanbaru Meninggal Usai Diduga Di-bully, Keluarga Kecewa dengan Sekolah
-
PSPS Pekanbaru Coret 3 Pemain Asing, Coach Aji Santoso Ungkap Pengganti
-
5 Mobil Bekas Hemat Perawatan buat Pemula, Cocok Dipakai Harian
-
9 Pilihan Sepatu Lari Terbaik Mulai 200 Ribuan, Serbaguna untuk Harian