SuaraRiau.id - Penemuan mayat wanita tanpa busana dalam kamar hotel di Pekanbaru sempat menggegerkan pengunjung pada Kamis (14/10/2021).
Wanita tanpa busana tersebut diduga merupakan korban pembunuhan. Namun, tak lama Polsek Limapuluh Pekanbaru berhasil mengungkap pelaku pembunuhan.
Pria berinisial LS diamankan selang 45 menit usai petugas mendatangi lokasi kejadian di kamar hotel di Jalan Tanjung Datuk Pekanbaru tersebut.
"Tak butuh waktu lama, petugas berhasil mengamankan pelaku hanya dalam waktu 45 menit," terang Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Pria Budi kepada Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Jumat (15/10/2021).
Kombes Pria Budi menyatakan bahwa motif pelaku nekat melakukan pembunuhan lantaran sakit hati dengan korban.
"Dari keterangan pelaku, ia sakit hati karena istrinya pernah diracuni oleh korban," tutup Pria Budi.
Pelaku pembunuhan akan terancam kurungan maksimal 15 tahun penjara.
Sebelumnya, seorang wanita ditemukan tewas tanpa busana di sebuah kamar hotel, Jalan Tanjung Datuk, Kecamatan Limapuluh, Pekanbaru.
Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru, Kompol Juper Lumban Toruan mengatakan, korban berinisial P umur 47 tahun ditemukan tewas tanpa busana dalam kondisi telentang.
Berita Terkait
-
SDN 118 Pekanbaru Terbakar, Diduga Gegara Korsleting Listrik
-
Nikahi Mantan Istri Pelaku, ASN Lampung Utara Dihabisi di Depan Istri dan Anak
-
Kejam! Pria Ini Tenteng Busur Lalu Panahi Orang-orang, Lima Tewas Dua Luka
-
Takut Diamuk Massa, Pelaku Pembunuhan Gorok Leher Korbannya
-
Wanita Ditemukan Tewas Tanpa Busana Dalam Kamar Hotel di Pekanbaru
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
BRI dan Kemenpora Perkuat Masa Depan Atlet SEA Games 2025
-
Indonesia Berprestasi di SEA Games 2025, Menpora: BRI akan Transfer ke Rekening Atlet dan Pelatih
-
4 Mobil Bekas 100 Jutaan untuk Keluarga, Mesin Bandel dan Kabin Nyaman
-
3 Mobil Suzuki Bekas 7-8 Penumpang, Desain Gagah dan Fleksibel
-
4 Mobil Toyota Bekas dengan Captain Seat, Kemewahan Menyamai Alphard