SuaraRiau.id - Artis senior Dina Lorenza baru-baru ini menjadi sorotan publik lantaran dihubungkan dengan penyanyi band Ariel NOAH.
Rumor yang menganggap Dina Lorenza punya 'perasaan' ke Ariel NOAH pun beredar, bahkan sampai ada yang menginginkan Dina Lorenza dan Ariel menjalin kisah asmara.
Anggapan itu bermula pada momen ketika grup NOAH yaitu Ariel, David, dan Lukman menjadi bintang tamu di kanal YouTube Dina Lorenza, Windy, dan Cut Keke.
Dina Lorenza terlihat salah tingkah alias salting ketika bertemu sang vokalis group band NOAH. Terlihat salah tingkah awalnya saat ia meminta Ariel untuk menyanyikan sebuah lagu, tapi Dina malah salah tingkah dan keceplosan.
“Nyanyi sekecup dua kecup, eh lirik maksudnya,” kata Dina dalam video Youtube tersebut dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Jumat (8/10/2021).
Mendengar perkataan Dina, semua orang yang ada di studio tertawa. Windy yang berada di sebelah Dina pun langsung menimpali Dina yang terlihat gugup.
“Apaan sih Dina. Mohon maaf bukan salah tontotan Anda, tapi salah orangnya,” ujar Windy.
Ariel pun sempat merasa bingung harus menyanyikan lagu yang mana. Ia pun minta pendapat kepada kedua rekannya untuk memilihkan lagu yang akan dinyanyikan.
“Apa sih lagu yang lagi kita ubah? Kota Mati ya? Gimana sih reff-nya?” tanya pria bernama asli Nazril Irham tersebut.
Dina Lorenza pun kembali membuat kedua rekannya serta para personel NOAH tertawa. Pasalnya, secara spontan, Dina menyeletuk meminta Ariel menyanyikan lagu yang kemarin.
Berita Terkait
-
Ariel NOAH Mudik Naik Motor, Praz Teguh Pilih Mobil: Lebih Menantang!
-
Sensasi Mudik Ala Ariel NOAH: Tunggangi Motor Unik Bertampang Italia, Harga Setara Honda Brio
-
Panas Ariel NOAH vs Ahmad Dhani soal Royalti, Penyanyi Ini Justru Banjir Pujian
-
Ingin Punya Anak Lagi, Wulan Guritno Bekukan Sel Telur
-
Perjalanan Asmara Wulan Guritno, Kini Diisukan Pacaran dengan Ariel NOAH
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
5 Tahun Tak Bisa Pulang, Bu Atun Bersyukur Ada Program Mudik Gratis dari BUMN
-
Gubri Abdul Wahid Ungkap Rencana Hadapi 'Badai' Efisiensi Anggaran
-
Polda Riau Ungkap Penyebab Penikaman Polisi hingga Berujung Maut
-
BRImo Siap Mendukung Transaksi Selama Libur Lebaran 2025 Seru dan Mudah!
-
Sebanyak 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran Sepanjang Lebaran 1446 H