SuaraRiau.id - Video viral yang memperlihatkan tiga remaja menurunkan bendera merah putih di sebuah perkantoran beredar sempat menghebohkan Kuantan Singingi (Kuansing) pada Selasa (17/8/2021).
Terbaru, ketiga remaja tersebut mendatangi Kantor Bupati Kuansing. Mereka meminta maaf kepada Pemkab Kuansing dan seluruh rakyat Indonesia lantaran penurunan bendera yang tidak menjadi kapasitas mereka pada waktu itu.
Diketahui dalam video terlihat tiga ABG yang terdiri dari dua laki-laki memakai setelan celana pendek berbaju kaos dan satu lagi seorang perempuan menggunakan hijab.
Pada rekaman itu terdengar terdengar suara seseorang yang mengkomandoi ketiganya.
"Bendera upacara peringatan 17 Agustus tidak kunjung diturunkan petugas upacara dan Pemda kabupaten Kuantan Singingi, kami berinisitiv menurunkannya sebelum malam...!!! Miris... Ada apa dengan negeri ini? Ritual besar kenegaraan disepelekan... #lupatanggungjawab #merdeka #negeriyangabai Presiden Joko Widodo Riau Pos GoRiau Jeki Kuantan," tulis akun Thiojr dengan menyertakan video tersebut.
Mengutip Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, bendera yang diturunkan tersebut merupakan bendera yang dinaikkan oleh Paskibra saat upacara HUT ke-76 RI di Kuansing.
Di tengah kondisi pandemi pelaksanaan upacara HUT ke-76 RI memang digelar secara terbatas oleh Pemkab Kuansing dengan tetap mengikuti protokol kesehatan.
Pelaksanaan upacara HUT ke-76 RI tahun ini digelar di Komplek Perkantoran Pemkab Kuansing.
Berita Terkait
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Capek Kerja Gegara Gaji Gak 'Worth It', Wanita Ini Malah Dapet Aset Tak Terduga dari Sang Ayah
-
Viral Bocah SD Kendarai Pikap Bawa Teman-temannya Bikin Publik Resah
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan