SuaraRiau.id - Pekanbaru kedatangan pesawat angkut militer C17 Globemaster United State Air Force. Pesawat tersebut mendarat di Pangkalan Udara Roesmin Nurjadin.
Terkait itu, Kepala Penerangan dan Perpustakaan Lanud Roesmin Nurjadi, Letkol Zukri mengatakan, kedatangan pesawat angkut militer Amerika Serikat ini dalam rangka dukungan teknisi dan peralatan dalam mendukung manuver latihan udara.
“Dalam rangka dukungan ground crew atau teknisi serta peralatan lainya dalam mendukung Air Maneuver Exercise (AMX),” kata dia dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (8/6/2021).
Selain itu, menurutnya, kedatangan pesawat militer AS tersebut dalam rangka persiapan latihan militer Cope West 2021.
“Dalam rangka latihan bersama dengan AU Amerika, pembukaannya tanggal 14 Juni 2021, selama 10 hari,” sebutnya.
Ia menjelaskan, pesawat C-17 Globemaster tersebut mengangkut 80 personil militer Amerika Serikat.
“Ada 80 personil yang ikut di dalam pesawat tersebut,” terangnya.
Perlu diketahui, pesawat C-17 Globe Master merupakan pesawat angkut berat militer yang mampu membawa kargo maksimum hingga 76 ton.
Tidak hanya itu, dengan ruang kargo yang luas, pesawat C-17 Globemaster ini mampu membawa kendaraan besar, tank hingga helikopter.
Berita Terkait
-
Penyelesaian Lahan Tol Pekanbaru-Bangkinang Tunggu Menteri LHK
-
Siapkan KTP, Kini Tersedia 10 Bus Vaksinasi Covid-19 Keliling di Pekanbaru
-
Viral Kerumunan Antrean 'WNA China' di Bandara Pekanbaru, Ini Faktanya
-
Pria Ditemukan Tewas Dalam Mobil di Parkiran Sebuah Hotel Pekanbaru
-
Curiga Bau Busuk, Warga Pekanbaru Temukan Mayat Pria Dalam Ruko
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Mengapa KPK Belum Umumkan Jumlah Uang Hasil Geledah Rumah SF Hariyanto?
-
Pemprov Riau Koordinasi Pengendalian Harga Tiket Pesawat Jelang Lebaran
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Kabin Luas Selain Avanza, Siap Bawa Rombongan
-
2 Pilihan Cushion Wardah Mengandung Skincare, Nyaman Seharian!
-
12 Ribu Siswa di Riau Bakal Terima Transferan Bantuan Seragam Gratis Rp400.000