SuaraRiau.id - Larissa Chou resmi menggugat cerai suaminya, Alvin Faiz. Sebelum isu keretakan rumah tangganya, belakangan gaya berbusana Larissa sempat jadi sorotan netizen.
Hijab Larissa Chou disebut-sebut makin memendek.
Sudah setahun terakhir, Larissa tak lagi mengenakan hijab syari yang menutup dada dan lekuk tubuhnya.
Apalagi, setelah ia memiliki brand hijab dan busana sendiri bernama Dress Larissa. Sorotan itu kian tajam ketika Larissa dan Alvin mantap bercerai.
"Per-hari ini gugatan dari larissa sudah sampai di pengadilan. Fokus kami sekarang adalah sama-sama kompak untuk kebaikan anak ke depan,” tulis Alvin dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Jumat (21/5/2021).
Sementara itu pada unggahan terakhirnya, Larissa Chou mengunggah foto dirinya saat masih berhijab syari yang mengulur menutup dadanya pada 2018.
Banyak komentar netizen yang mengatakan bahwa Larissa lebih cantik daripada hijab pendeknya.
“Lebih suka yang kaya gini hijab Larissa Chou. Adem banget hijab menutup dada dan sederhana, tetap cantik kok Rissa,” tulis @astrilia.anggun.
“Ya Allah cantiknya, ciciku yang gini,” tulis @frimactu.
Namun, tanggapan ini terlihat kontras saat Larissa mengunggah video dirinya tengah berjalan menuju mobil pada 20 Februari lalu. Hijab pendeknya menjadi perhatian netizen.
“Suka banget outfitnya, tapi jilbabnya dipanjangin dikit lebih bagus dong,” tulis @kaa_dz.
“Atasannya Ci, ngebentuk banget, gak nutup dada,” tulis @erie_saras.
“Atasannya gitu amat Ci,” tulis @kheyra_sto.
“Mohon maaf sebelumnya, apa hanya saya yang merasa kalau di postingan-postingan Cici hijabnya agak mendek,” tulis @iweddewii1.
“Kok lama2 jilbabnya makin naik ci maaf ya ci klo sy boleh mengingatkan kembali surah An Nur 31 “Hendaklah kalian mengulurkan jilbab kalian hingga ke dada,” ujar @Ari.diandra.16.
Berita Terkait
-
Muhammad Alvin Faiz dan Larissa Chou, Cerai Jadi Keputusan Bersama
-
Curhat Larissa Chou usai Resmi Gugat Cerai Alvin Faiz
-
Larissa Chou Angkat Bicara Usai Gugat Cerai Alvin Faiz
-
Usai Gugat Cerai Alvin Faiz, Larissa Chou Bagikan Unggahan Menyentuh
-
Profil Alvin Faiz: Jadi Inspirasi Nikah Muda, Kini Hadapi Perceraian
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
3 Mobil Suzuki Bekas 7-8 Penumpang, Desain Gagah dan Fleksibel
-
4 Mobil Toyota Bekas dengan Captain Seat, Kemewahan Menyamai Alphard
-
6 Mobil Bekas Selain Alphard yang Menawarkan Captain Seat Terbaik
-
Banjir Rob Melanda Indragiri Hilir, BPBD Belum Merinci Warga Terdampak
-
3 Mobil Keluarga Bekas dari Hyundai Selain Creta: Efisien, Modern dan Sporty