SuaraRiau.id - Berita duka menyelimuti Dumai. Wakil Wali Kota Dumai Amris meninggal dunia, Kamis (29/4/2021) pagi.
"Innalillahwainnailaihirojiun. Telah berpulang ke rahmatullah Wakil Walikota Dumai, Bpk Amris, S. Sy. Pada hari ini di Pekanbaru," tulis kabar duka yang beredar di WhatsApp.
Kabar duka inipun langsung disiarkan oleh Dinas Komunikasi Informasi (Diskominfo) Kota Dumai pagi ini.
Wali Kota Dumai Paisal menyebut, Amris terpapar Covid-19 dan disertai komorbid yang menyertainya yakni Hipertensi.
"Beliau beliau meninggal karena Covid dan Hipertensi," ungkap Paisal dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Kamis (29/4/2021).
Amris disebut terpapar Covid-19 usai menghadiri acara Menteri LHK Siti Nurbaya di Dumai beberapa waktu lalu.
Amris diketahui baru menjabat dua bulan mendampingi Wali Kota Dumai, Paisal. Pasangan ini dilantik pada 26 Februari 2021 lalu.
Berita Terkait
-
Proyek Jembatan Malaysia-Indonesia via Dumai, Melaka Dikabarkan Siap Uji Kelayakan
-
Bukan Kali Pertama: Kilang Minyak Dumai Kembali Terbakar
-
9 Fakta Kebakaran Kilang Pertamina Dumai, Ledakan Keras Awali Kobaran Api dan Kepanikan Warga
-
Polisi dan TNI Turun Tangan Amankan Objek Vital Kilang Pertamina Dumai yang Terbakar
-
Indonesia Punya Berapa Kilang Pertamina? Disinggung Menkeu Purbaya Sebelum Kilang Dumai Terbakar
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 City Car Bekas di Bawah 50 Juta: Gesit di Jalan Sempit, Terbaik buat Warga Kota
-
Ajudan Sekwan DPRD Pekanbaru Terseret Korupsi, 38 Stempel Jadi Bukti
-
5 Mobil Bekas 50 Jutaan Paling Dicari, Tangguh dan Ekonomis untuk Harian
-
5 Mobil Bekas Tahan Banting 100 Jutaan, Keluarga Nyaman di Segala Medan
-
Tiga Pemain Baru Resmi Perkuat PSPS Pekanbaru, Berikut Nama-namanya