SuaraRiau.id - Warga menangkap dua pelaku penjambretan yang terjatuh masuk dalam parit di Jalan Tegal Sari, Kelurahan Umban Sari, Pekanbaru.
Aksi penjambretan kedua pelaku itu terekam CCTV. Dalam rekaman itu, tampak kedua pelaku inisial PL dan AL menggunakan sepeda motor dengan kecepatan tinggi mencoba kabur dari kejaran warga.
Namun, para pelaku tidak dapat mengendalikan laju sepeda motor hingga menabrak tiang dan terjatuh ke dalam parit.
Kesempatan itu kemudian dimanfaatkan warga untuk menangkap pelaku yang berupaya kabur dengan meninggalkan sepeda motornya.
Tak lama berselang, anggota polisi tiba di lolasi dan membawa kedua penjambret ke Polsek Rumbai.
Kapolresta Pekanbaru, Kombes Nandang Mu’min Wijaya mengatakan, dari hasil pemeriksaan, seorang pelaku merupakan residivis dalam kasus yang sama.
“Kedua tersangka diduga merupan spesialis jambret, namun, polisi masih mendalami kasus ini dan kemungkinan jaringannya,” tutur Kapolres kepada Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (6/4/2021).
Sementara itu, berdasarkan pengakuan pelaku PL , dirinya sudah dua kali melalukan jambret.
“Sudah dua kali pak, jambret handphone untuk biaya sewa rumah,” ungkapnya.
Tag
Berita Terkait
-
Tipu Puluhan Juta Modus Jual Beli Online Cupang, 2 Pria Riau Ditangkap
-
Apes! Onani di Depan Wanita, Pemuda di Pekanbaru Terancam 10 Tahun Penjara
-
Jelang Ramadan, Harga Bahan Pokok di Pekanbaru Masih Stabil
-
Heboh Mama Muda Teriak Ada Pria Pamer Organ Vital di Jalan Kutilang
-
Penyelundupan Puluhan Buaya Muara Digagalkan Petugas Bandara Pekanbaru
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
4 Sepatu Lari Lokal Nyaman untuk Lansia: Harga Terjangkau, Stylish dan Responsif
-
Dinas Perhubungan Awasi Parkir Gratis di Alfamart dan Indomaret Pekanbaru
-
5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
-
Pipa Gas Meledak di Indragiri Hilir, Kobaran Api Bikin Warga Panik
-
Optimistis 2026, BRI Tegaskan Keyakinan pada Transformasi dan Strategi Pertumbuhan Jangka Panjang