SuaraRiau.id - Anggota DPR Fraksi PPP Achmad Baidowi sempat terjebak di dalam lift di Gedung Nusantara I DPR RI. Baidowi mengatakan lift tersebut sering bermasalah.
Cerita tersebut ia ungkapkan melalui unggahan video di akun Instagram @achbaidowi_awiek pada siang ini. Dalam videonya, Baidowi mengatakan ia bersama sejumlah staf sudah terjebak sekitar 5 menit di lift yang berada di lantai 10.
"Ini kami sudah terjebak lima menit di lift DPR. Lift nomor dua di lantai 10 bersama dengan beberapa staf," kata Baidowi dikutip Suara.com, Selasa (19/1/2021).
Menurut Awiek, kejadian lift macet di gedung DPR bukan hal baru. Karena itu ia menegaskan bahwa apabila ada renovasi di gedung DPR merupakan benar adanya.
Baca Juga: Kerusuhan di DPR AS, Polisi Temukan Lima Pucuk Senjata dan 13 Orang Ditahan
"Dan ternyata ini bukan kejadian hari ini saja. Sering dan hari ini sudah tiga lift yang mengalami hal serupa. Jadi kalau ada renovasi di DPR terkait lift itu bukan mengada-ada tapi memang untuk keselamatan," kata Baidowi.
Dikonfirmasi terpisah, Baidowi mengatakan total waktu dirinya terjebak di dalam lift selama 10 menit.
"Video itu di tengah terjebak. Terjebak di dalam 10 menit. Lalu di luar lift 4 menit untuk hela napas dulu. Kemudian turun pakai tangga," kata Baidowi.
Berita Terkait
-
Arti Mimpi Terjebak di Lift Tanda Kehidupan Sedang Sulit untuk Maju?
-
Massa Aksi Tolak RUU Pilkada: 301 Ditangkap, Baru Beberapa yang Dipulangkan
-
Media Jepang Soroti Aksi Demo Tolak RUU Pilkada, Singgung Upaya Langgengkan Kekuasaan Jokowi
-
Buntut Pimpin Rapat Baleg, DPP IMM Laporkan Achmad Baidowi ke MKD
-
Polisi Tangkap 301 Massa Aksi Tolak Pengesahan RUU Pilkada di DPR, Tapi Baru Segini yang Dipulangkan
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan