SuaraRiau.id - Polsek Mandau mengamankan dua pengedar dan kurir narkoba sabu di seputaran Jalan Imam Bonjol, Kelurahan Babussalam, Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis.
Kedua pelaku di antaranya, AZ (22) dan FC (17) ditangkap pada Senin, 21 Desember 2020 dini hari karena aktivitas jualan sabu meresahkan warga setempat.
Kapolres Bengkalis AKBP Hendra Gunawan menyebut penangkapan berawal adanya informasi masyarakat yang gerah dengan ulah kedua pelaku menjual barang haram berupa serbuk putih di daerah tersebut.
"Tim Opsnal langsung melakukan penyelidikan dan berhasil melakukan penangkapan terhadap 2 tersangka tidak jauh dari tempat tinggalnya," katanya disampaikan melalui Kapolsek Mandau, Kompol Arvin Hariyadi kepada Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (29/12/2020).
Bersama keduanya, barang bukti diduga sabu sebanyak 17 plastik klip kosong pembungkus sabu, 1 set alat hisap sabu (bong), 1 buah kotak tempat menyimpan plastik klip. Selain itu, polisi juga menyita 1 handphone dan 1 unit sepeda merek tanpa plat nomor.
"Hasil introgasi tersangka mengakui bahwa 1 paket narkotika jenis sabu tersebut dibelinya dari rekanya inisial F (DPO) untuk dijualnya kembali," terang Kompol Arvin.
Kini, kedua tersangka dan barang bukti dibawa ke Polsek Mandau untuk proses lebih lanjut.
"Hasil introgasi pelaku AZ mengakui telah membeli sabu untuk dijual kembali sedangkan FC mengakui ikut bersama untuk membeli sabu dan menjualkan kembali," ulasnya.
Berita Terkait
-
389 Kg Sabu Seharga Rp 583 Miliar Disita di Dekat Kampung Ambon, Kapolda Metro Jaya Bangga Sama Anak Buahnya
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Bulog Tandatangani Nota Kesepahaman dengan Pemkab Bengkalis, Bukti Komitmen Ketersediaan dan Keterjangkauan Komoditi
-
Dor...Dikejar-kejar hingga Ban Ditembak, Penangkapan Pengedar Ganja 272 Kg Asal Aceh Berlangsung Dramatis!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya