SuaraRiau.id - Pelantikan dua orang pimpinan DPRD Provinsi Riau, yakni Ketua DPRD Riau Yulisman dan Wakil Ketua DPRD Riau Agung Nugroho bakal dilaksanakan pada Kamis (17/12/2020) besok.
Sekretaris DPRD Riau, Muflihun menjelaskan keputusan itu berdasarkan hasil rapat Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Riau,
Ia menyebut persiapan pelantikan sudah hampir rampung dan sudah dilakukan gladi resik siang tadi.
"Sudah 80 persen persiapannya," ujar Muflihun kepada Riauonline.co.id (jaringan Suara.com), Rabu (16/12/2020).
Terkait pelaksanaannya, Muflihun menjelaskan dalam pelantikan ini akan dilakukan protokol kesehatan ketat seperti pada pelantikan Pergantian Antar Waktu (PAW) anggota fraksi Gerindra dan Golkar beberapa waktu lalu.
Hal ini dilakukan mengantisipasi penyebaran Covid-19 masih cukup tinggi di Riau.
Pelantikan Yulisman dan Agung Nugroho ini sudah direncanakan beberapa waktu lalu, namun mengalami penundaan.
Dengan pelantikan ini, posisi ketua yang ditinggalkan Indra Gunawan Eet dan Wakil Ketua asal fraksi Demokrat, Asri Auzar segera diisi.
Satu kursi kosong yakni Wakil ketua asal fraksi PDI Perjuangan yang ditinggal Zukri Misran belum mendapat kejelasan apapun.
Berita Terkait
-
Kecewa dengan Bank DKI, Ketua DPRD DKI: Tapi Jangan Sampai Kosongkan Rekening
-
Ketua DPRD DKI Ngeluh Kena Imbas Gangguan Layanan Bank DKI, Sampai Minta Anak untuk Transfer Uang
-
Ketua DPRD Jakarta: Semoga Suara.com Terus Menyajikan Berita yang Menarik, Berimbang dan Terpercaya
-
Sosok Amithya Ketua DPRD Kota Malang, Politisi yang Temui Massa Demo Indonesia Gelap
-
Janggal, Harta Kekayaan Wakil Ketua DPRD Langkat Ajai Ismail Cuma Rp 20 Juta
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau