SuaraRiau.id - Api membakar Wisma Abu di Jalan Abdul Manaf, Tembilahan, Indragiri Hilir (Inhil) pada Senin malam (14/12/2020).
Kebakaran tersebut menyebabkan enam orang meninggal dunia karena tak bisa menyelamatkan diri. Keenam orang yang tewas di antaranya lima laki-laki dan satu orang perempuan.
Kasat Reskrim Polres Inhil, AKP Indra Lamhot Sihombing mengatakan, keenam korban ditemukan petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) di ujung lorong lantai 2 dalam kondisi bertumpuk.
"Kuat dugaan keenam korban meninggal dunia akibat kekurangan oksigen (luka bakar ringan)," ujar Indra dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (15/12/2020).
Keterangan saksi mata juga kasir Wisma Abu, Andi (23) menceritakan, api diduga berasal dari korsleting listrik.
"Penyebab awal kebakaran diduga dari korsleting listrik di bagian resepsionis lobi depan," kata Andi.
Api baru berhasil dipadamkan Senin (14/12/2020) sekitar pukul 22.00 WIB dengan menurunkan tiga unit mobil damkar.
Berita Terkait
-
Sanksi Berat untuk Pelaku Karhutla: Langkah Kritis Lindungi Paru-Paru Dunia
-
Detik-Detik Kebakaran Pabrik Garmen di Sleman: Puluhan Mobil Damkar Dikerahkan!
-
Hanya Butuh 4 Menit Saja, Damkar Bogor Gercep Antar 3 Remaja Terlantar Pulang karena Ini
-
Gubernur Pramono Anung Mau Tiap RT di Jakarta Dipasang APAR
-
Diduga Gegara Gas Bocor saat Masak, Ayah dan Anak di Pademangan Jakut Tewas Terpanggang
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
-
Kronologis Anak Kepsek di Bekasi Pukul Siswa SMP Gegara Kritik Dana PIP
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
-
Profil Pembeli SPBU Shell di Seluruh Indonesia: Citadel dan Sefas
-
Bareskrim Nyatakan Ijazah SMA dan Kuliah Asli, Jokowi: Ya Memang Asli
Terkini
-
Perkuat Silaturahmi, PNM Ajak Keluarga Karyawan Tebar Kebaikan
-
Amplop DANA Kaget Hari Ini Senilai Rp575 Ribu, Klik 3 Linknya!
-
Presiden Prabowo Kasih 13 Sapi Kurban untuk Masyarakat Riau
-
Gubri Abdul Wahid Minta Petunjuk Menpora Dito soal Nasib Stadion Utama Riau
-
PNM Mengajar: 3.000 Siswa SMK Seluruh Indonesia Terinspirasi Jadi Wirausaha Muda