SuaraRiau.id - KPU Pasaman Barat mengumumkan akan melakukan pemungutan suara ulang (PSU) di dua TPS. Hal itu dilakukan berdasarkan rekomendasi dari Bawaslu Pasaman Barat.
"Ada dua TPS yang akan melakukan pemungutan suara ulang. Pemungutan suara ulang ini berdasarkan rekomendasi dari Bawaslu," sebut Ketua KPU Pasaman Barat, Alharis, dilansir dari Covesia.com--jaringan Suara.com, Minggu (13/12/2020).
PSU berlangsung pada 13 Desember, di TPS 48 Nagari Ujung Gading, Kecamatan Lembah Melintang dan TPS 105 di Nagari Kinali, Kecamatan Kinali.
PSU di TPS 48 untuk pemilihan Gubernur dan Wakil gubernur Sumatera Barat.
Baca Juga: Kesadaran Politik Masyarakat Riau Naik di Tengah Pandemi Covid-19
Sementara, PSU di TPS 105 untuk pemilihan Gubernur-Wakil Gubernur Sumatera Barat, dan Bupati-Wakil Bupati Pasaman Barat.
Ia juga menegaskan terhadap rekomendasi PSU waktu nya telah habis. Menurutnya, pengajuan atau rekomendasi PSU paling lambat dua hari setelah pemungutan suara dilaksanakan.
"Tidak bisa lagi untuk rekomendasi PSU ke depannya. Kalau pelaksanaan memang empat hari, besok terakhir. Sedangkan untuk pengajuan rekomendasi PSU itu dua hari setelah pemungutan suara dilaksanakan," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
-
15 Tewas, Tragedi Tambang Emas Ilegal Ambruk di Indonesia jadi Sorotan Media Asing
-
Ibunda Afif Ngadu ke DPR Minta Keadilan Sambil Menangis: Saya Tidak Ikhlas Pelaku Penganiayaan Belum Diungkap
-
Tak Lolos ke Senayan, PPP Tolak Hasil Rekapitulasi KPU Pasca Putusan MK
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
Terkini
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya