SuaraRiau.id - Media sosial diramaikan dengan kisah seorang gadis yang mengetahui dirinya terinfeksi virus corona gara-gara mencicipi es kopi yang tengah viral di TikTok.
Usut punya usut, perempuan ini tak merasakan apa pun kala mengecap minuman yang sedang digandrungi itu.
Seperti diketahui, salah satu gejala khas bagi orang yang terinfeksi Covid-19 adalah hilangnya indra perasa dan indra penciuman. Hal ini menyebabkan penderitanya tak dapat mencium aroma ataupun mengecep rasa makanan atau minuman.
Rupanya hal ini yang terjadi pada Maryn Short. Ia baru-baru ini merekam dirinya saat tengah memesan minuman di Starbucks. Namun, ia malah menemukan hal tak terduga.
Baca Juga: Bikin Kaget, Reza Arap Jadi Barista Starbucks
Video tersebut diunggah pada akun TikTok @mcfluflu. Awalnya, Maryn penasaran ingin mencoba bagaimana rasa menu minuman Starbucks yang tengah viral di TikTok.
Ia ingin membagikan momen pertama kali mencoba minuman Starbucks tersebut. Maryn memesan minuman tersebut melalui ponsel namun dirinya tak sengaja datang ke lokasi pengambilan yang salah.
Maryn kemudian menuju lokasi pengambilan yang tepat dan mengantre di dalam mobilnya. Ia memesan kopi dengan tambahan 5 popa sirup vanila, 3 pompa sirup karamel, caramel dizzle, dan juga whipped cream.
Di dalam mobil ia sangat antusias saat akan mencoba minuman tersebut. Ia mengaduk es kopi sebelum mencoba meminumnya.
Maryn kemudian mulai meminum es kopi tersebut. Ia penasaran bagaimana rasanya minuman yang sering ia saksikan di TikTok.
Baca Juga: Rendah Kalori, Kamu Bisa Pesan Menu Starbucks Ini saat Diet
Tepat setelah meminum es kopi tersebut, Maryn terdiam dan menatap es kopi di tangannya, Ia berpikir sejenak. "Minuman ini nggak ada rasanya," ucap Maryn.
Berita Terkait
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Kena Kopi Panas Starbucks, Pria Ini Dapat Uang Kompensasi Rp 815 Miliar
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
-
5 Perusahaan Dunia Ini Pastikan PHK Karyawan, Berapa Pesangonnya?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025