SuaraRiau.id - Salmafina Sunan dan kekasih memutuskan untuk tinggal di Bali, ternyata belum lama ini Salmafina kembali kena nyinyir warganet.
Salmafina Sunan dikomentari warganet usai mengunggah video dapur villa di Bali yang ditinggalinya ke akun jejaring sosial Instagram miliknya.
Warganet nyinyir ini dibuat gagal fokus dengan jenis tabung gas yang ada di dapur villa tersebut.
Bahkan warganet ini dengan berani menyebut Salmafina Sunan mengambil hak orang miskin.
Dilansir dari Hops.id---Jaringan Suara.com, Senin (16/11/2020), putri pengacara kondang Sunan Kalijaga itu disebut menggunakan tabung gas yang seharusnya dipakai untuk masyarakat golongan menengah ke bawah, saat tinggal dalam satu villa yang sama dengan pacar bulenya, Tony.
Padahal disebutkan Salma, Tony merupakan bos besar di perusahaannya. Sehingga si warganet merasa kesulitan untuk mendapatkan tabung gas tersebut.
“Maaf kok gasnya pakai yang untuk orang miskin sih mba? Jatah untuk orang miskin berkurang dong mba, di daerah saya malah susah dapatin gas, harus keliling baru dapat, itu pun dengan harga yang mahal,” ungkap seorang netizen dalam Instagram Stories Salmafina Sunan.
Pemilik akun itu juga memberikan saran kepada mantan istri Taqy Malik tersebut soal gas mana yang seharusnya ia pakai.
Netizen itu kemudian meminta maaf atas pendapatnya.
“Harusnya mba pakai gas yang biru bukan yang hijau, maaf loh mba sekali lagi @salmafinasunan,” ucapnya.
Menanggapi hal tersebut, Salmafina terlihat geram. Pasalnya, Salma tidak tahu menahu soal tabung gas yang ada di villa yang ia dan pacar bulenya tempati.
“GASNYA DI PROVIDE SAMA MANAGEMENT VILLA, SUDAH INCLUDE GAS, DAN AIR AQUA. Sekian, terimakasih,” tegasnya.
Berita Terkait
-
Bodyguard Atta Halilintar yang Ancam Wartawan Minta Maaf: Saya Reflek
-
Deretan Mantan Salmafina Sunan yang Kini Pacaran dengan Duda, Beda Usia 13 Tahun
-
Identitas Pacar Baru Salmafina Sunan yang Sosoknya Kini Terungkap, Pernah Bernasib Sama
-
Susah Payah Dirahasiakan, Wajah Pacar Baru Salmafina Sunan Dibocorkan Ibunya Sendiri
-
Cincin dan Anting Berlian Barbie Kumalasari Digondol, Keasliannya Malah Dipertanyakan
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan