SuaraRiau.id - Buntut dari ungkapan Nikita Mirzani di media sosial perihal Habib Rizieq Shibab, membuat pemain Comic 8 tersebut mendapat sejumlah kecaman dari banyak.
Kali ini, Nikita mendapat ancaman dari Ustaz Maaher At-Thuwailibi. Rumahnya akan dikepung 800 orang jika tak minta maaf pada Habib Rizieq Shihab.
Peringatan itu diucapkan Ustaz Maaher At-Thuwailibi dalam video yang beredar di media sosial.
Ustaz Maaher juga tak ragu memanggil Nikita Mirzani dengan kata lain yang terbilang kasar.
"Kepadamu hei, bab* betina, lonte oplosan penjual selangkangan, saya imbau! Jika tak minta maaf 1x24 jam dan klarifikasi secara terbuka, saya bersama 800 laskar pembela ulama akan mengepung rumah kau!" tegas Ustaz Maaher At-Thuwailibi di video yang viral, Kamis (12/11/2020).
Kata Maaher, peringatan yang dialamatkan kepada Nikita Mirzani bukan isapan jempol semata.
"Saya serius, tidak main-main. Kita lihat apa yang terjadi," ucapnya.
Lelaki yang mengenakan sorban dan kacamata hitam itu pun juga siap mengorbankan dirinya membela Habib Rizieq.
"Darah akan kami kucurkan karena kita membela kehormatan cucu Rasulullah," kata Ustaz Maaheer At-Thuwailibi.
Kemarahan Ustaz Maaher At-Thuwailibi terhadap Nikita Mirzani berawal dari komentar Nikita itu terhadap kepulangan Habib Rizieq Shihab.
"Gara-gara Habib Rizieq pulang ke Jakarta, penjemputannya gila-gilaan," ucap Nikita Mirzani.
"Nama habib itu adalah tukang obat, screenshot. Nah nanti banyak antek-anteknya nih mulai nih ya, nggak takut gue juga," imbuh Nikita Mirzani di dalam video.
Pernyataan Nikita Mirzani itu lantas dianggap telah menghina Habib Rizieq Shihab.
"Kepada saudari Nikita Mirzani yang telah menghina, menyudutkan dan merendahkan imam besar kami Habib Rizieq Shihab dengan sebutan tukang obat, tidak layak seorang muslim dan muslimah yang mengaku beriman kepada Allah dan Rasulnya menghina ulama," kata Ustaz Maaher At-Thuwailibi.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Kembali ke Layar Lebar, Film Syirik Ungkap Misteri Desa dan Ilmu Hitam
-
Deolipa Yumara Sebut Rencana Gugatan Wanprestasi Nikita Mirzani Kuat, Asal Ada Bukti Perjanjian
-
Kembalikan Berkas Perkara Nikita Mirzani ke Jaksa, Polda Metro Jaya: Mudah-mudahan Langsung P21
-
Deadline 2 Juni, Nikita Mirzani di Ujung Tanduk: Bebas Atau Lanjut Dipenjara?
-
Nikita Mirzani Siap Gugat Reza Gladys dan Polri atas Kasus Wanprestasi
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
Terkini
-
Link DANA Kaget Jelang Akhir Bulan, Buka Amplop Bernilai Rp230 Ribu
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025
-
3 Link DANA Kaget Bernilai Rp395 Ribu, Semoga Menjadi Keberuntunganmu
-
BRI Dukung Desa BRILiaN Hargobinangun Yogyakarta Ciptakan Sistem Sampah Digital dan UMKM Mandiri
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Bantu Tutupi Biaya Keperluan Mendadak