SuaraRiau.id - Seorang simpatisan Habib Rizieq Shihab (HRS) meninggal dunia dalam kerumuman massa penjemput imam besar mereka tersebut, Selasa (10/11/2020).
Simpatisan itu diketahui meninggal dunia di tengah kerumuman anggota FPI di Slipi, Jakarta Barat.
Belakangan, kakek itu adalah penjual ikan asal Bogor. Setelah tak bernyawa, mayatnya dibawa pakai gerobak untuk dievakuasi.
Sang kakek meninggal di tengah massa menunggu kedatangan Habib Rizieq Shihab di Petamburan, Jakarta Pusat, Selasa (10/11/2020). Kakek itu bernama Sotong.
Salah seorang petugas medis mengatakan awalnya korban berdiri.
Tapi tiba-tiba terjatuh dan setelah diberi alat bantu pernafasan kondisi korban masih hidup.
Kakek Sotong tewas di tengah kerumunan massa Front Pembela Islam (FPI) yang tengah menunggu kedatangan Habib Rizieq di Jalan Slipi Palmerah, Jakarta Barat, Selasa (10/11/2020).
"Setelah saya pergi, tiba-tiba dia drop dan nggak lama meninggal," kata petugas kesehatan tersebut.
Jasad Kakek Sotong kemudian dibawa dengan gerobak ikan menuju ke bawah jembatan layang Slipi.
Sampai saat ini, jenazahnya masih dalam identifikasi petugas kepolisian di sekitar jembatan layang Slipi.
Aparat kepolisian sendiri belum bisa memberi keterangan lebih jauh soal peristiwa itu.
Berita Terkait
-
Dog Knows Everything: Kakek, Anjing Pelacak, dan Misteri Pembunuhan
-
Rumah Keluarga Fuji di Padang Disorot, Silsilah Orangtua Jadi Perbincangan
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Kabar Duka dari Fuji, Salah Satu Orang Terkasih Meninggal Dunia
-
Sosok Raffi Ahmad: Cucu Jenderal Polisi Darah Biru yang Kini Jadi Utusan Khusus Presiden
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan