SuaraRiau.id - Pjs Bupati Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Roni Rakhmat menerbitkan surat edaran tentang larangan bepergian keluar Provinsi Riau bagi seluruh ASN dan PNS di lingkungannya.
Larangan keluar provinsi diberlakukan selama cuti bersama dan hari libur 29 Oktober 2020-1 November 2020.
Pelarangan ini dibuat dalam rangka pencegahan dan pengendalian penyebaran Covid-19 di lingkungan Pemkab Kuansing.
"Ini sebagai upaya kita untuk mencegah penyebaran Covid-19 yang semakin meningkat. Dan kita minta SE ini dipatuhi seluruh ASN dan PNS di lingkungan Pemkab Kuansing," ujar Roni Rakhmat kepada Riauonline.co.id (jaringan Suara.com), Kamis (22/10/2020).
Dalam Surat Edaran Nomor 800/BKPP-04/2020 tersebut disampaikan dalam menghadapi situasi pandemi pada liburan panjang yang jatuh pada tanggal 29 Oktober 2020-1 November 2020 dihimbau kepada seluruh ASN untuk tidak bepergian keluar kota terutama keluar dari wilayah Provinsi Riau.
Kata Roni, kepada perangkat daerah yang memiliki unit pelaksana teknis dinas serta camat untuk menyampaikan larangan ini dan sekaligus untuk mengawasinya.
Roni juga menghimbau agar selalu dirumah untuk beraktifitas dengan selalu menerapkan protokol kesehatan mulai memakai masker, rajin mencuci tangan pakai sabun, menjaga jarak dan menghindari kerumunan.
Berita Terkait
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
-
Libur Natal 2024 Berapa Hari? Maksimalkan Liburan Akhir Tahun
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Ada Banyak Peringatan Hari Penting di Bulan November 2024, Apakah Libur?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama