PSPS Riau Menang Perdana usai Bungkam Sada Sumut FC 2-1

Skor pun berubah menjadi 2-1.

Eko Faizin
Senin, 23 Oktober 2023 | 06:33 WIB
PSPS Riau Menang Perdana usai Bungkam Sada Sumut FC 2-1
PSPS Riau vs Sada Sumut FC dengan skor 2-1 dalam laga Liga 2 Indonesia di Stadion Kaharudin Nasution, Pekanbaru, Minggu (22/10/2023). [Instagram PSPS Riau]

SuaraRiau.id - PSPS Riau membungkam Sada Sumut FC dengan skor 2-1 dalam laga Liga 2 Indonesia di Stadion Kaharudin Nasution, Pekanbaru, Minggu (22/10/2023).

Gol pertama PSPS Riau dicetak pada menit ke-2 oleh Ilham Fathoni. Serangan terus dilakukan klub berjuluk Askar Bertuah hingga menit ke-20, kembali mencetak gol kedua oleh pemain Dama Indriyana.

Skor 2-0 hingga peluit panjang babak pertama dibunyikan. Namun, memasuki babak kedua, gawang PSPS dijebol pemain Sada Sumut, Ramadoni di menit ke-65.

Skor pun berubah menjadi 2-1.

Hingga peluit panjang babak kedua usai skor 2-1 untuk keunggulan PSPS Riau atas Sada Sumut FC.

Pelatih PSPS Ridwan Saragih sebelumnya mengungkapkan jika persiapan tim menjalang laga dalam kondisi siap.

Pemain akan tampil maksimal untuk memperoleh poin penuh pada pertandingan menghadapi Sada Sumut FC.

"Tim PSPS dalam kondisi siap untuk menghadapi laga besok melawan Sada Sumut FC. Insyaallah kita akan berusaha semaksimal mungkin untuk bisa meraih poin penuh pada pertandingan besok," ujar Ridwan Saragih, Sabtu (21/10/2023).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini