Selama ini jahe populer dijadikan minuman hangat untuk mengatasi sakit perut dan tak enak badan. Namun ternyata jahe juga bisa melawan bau mulut. Senyawa gingerol-6 di dalam jahe merangsang enzim dalam air liur kita yang memecah senyawa yang mengandung belerang yang berbau tak sedap,
5. Yogurt
Makanan probiotik seperti yogurt sangatlah baik untuk kesehatan usus dan pencernaan. Di sisi lain, yogurt menjadi sumber kalsium yang meningkatkan enamel, sehingga membantu memerangi bakteri lain di mulut kamu yang menyebabkan bau mulut. Pastikan untuk memilih yogurt rendah gula.
Baca Juga:Ketahui 3 Cara Menghilangkan Rasa Pahit di Mulut saat Sakit dengan Bahan Alami
- 1
- 2