5. Wajib Sudah Divaksin Dosis Pertama
Khusus bagi peserta seleksi CASN Tahun 2021 di Jawa, Madura, dan Bali, wajib sudah divaksin dosis pertama. Peserta akan diminta memperlihatkan sertifikat vaksin di lokasi tes.
6. Membawa Formulir Deklarasi Sehat Cetak
Peserta seleksi CASN wajib mengisi formulir Deklarasi Sehat yang terdapat di website sscasn.bkn.go.id dalam kurun waktu 14 hari sebelum mengikuti ujian seleksi dan paling lambat pada H-1 sebelum ujian.
Baca Juga:Turun Level PPKM, Terbang ke Kepulauan Riau Cukup Pakai Antigen, Bukan Tes PCR