SuaraRiau.id - Pj Wali Kota Pekanbaru Risnandar Mahiwa melantik 35 pejabat administrator di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Pekanbaru.
Pelantikan puluhan pejabat tersebut berlangsung secara tertutup di Lantai 3 Gedung MPP Pekanbaru pada Senin (2/9/2024) sore.
Risnandar Mahiwa mengungkapkan jika pelantikan pejabat Pemkot Pekanbaru tersebut tidak ada kaitannya dengan kepentingan politik atau agenda Pilkada 2024 yang tak lama lagi akan digelar.
"Pelantikan ini murni untuk pelayanan birokrasi yang lebih baik. Jadi tidak usah lagi dibawa ke kiri dan ke kanan," katanya usai pelantikan.
Baca Juga: Gelombang Aksi Tolak RUU Pilkada di DPRD Riau, Ribuan Polisi Disiagakan
Risnandar menjelaskan bahwa pelantikan ini memang sebagaimana mestinya dilakukan karena perubahan-perubahan yang ada.
Dia juga berharap jika setelah pelantikan ini tidak ada lagi pejabat yang nonjob akibat pelantikan ini.
"Sepengetahuan saya sudah tidak ada lagi. Karena secara langsung Komisi ASN langsung datang mengecek," terang Risnandar.
Lebih lanjut, Pj Wali Kota juga menyebut bahwa pelantikan ini dilakukan terkait dengan penataan kembali pelayanan birokrasi di Pemkot Pekanbaru.
Untuk penataan itu diberikan kewenangan kepada Pemkot Pekanbaru.
Baca Juga: Kawal Putusan MK, Akademisi Unri Tentang Politik Dinasti dan Oligarki
Berita Terkait
-
Mendagri Tito Tolak Usulan Fraksi Gerindra Minta PSU Pilkada Pakai Dana Pendidikan: Kami Gak Korbankan yang Wajib
-
Minta KPU-Bawaslu Seefisien Mungkin Ajukan Anggaran PSU Pilkada, Hitung-hitungan Kemendagri Tak Sampai Rp 1 T
-
Alasan Efisiensi, KPU Tiadakan Kampanye Akbar di PSU Pilkada 2024
-
Jelang PSU, Kekalahan Andika di Pilkada Serang Disebut karena Warga Tolak Dinasti Politik
-
Dede Yusuf soal PSU Pilkada 2024 Digelar saat Puasa: Yang Penting Pengawasannya!
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
Terkini
-
Didukung BRI, Cokelat Ndalem Sukses Pasarkan Produknya ke Luar Negeri
-
Bukti Dugaan Bagi-bagi Uang Paslon 03 Diserahkan Warga ke Bawaslu Siak
-
Kasus Korupsi Dana Bencana, Eks Kepala BPBD Siak Dituntut 7 Tahun Penjara
-
Mudik Aman Sampai Tujuan: BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik di Lebaran 2025
-
BRI Group Berikan 100.000 Paket Sembako dan Santunan kepada Anak Yatim Piatu Selama Ramadan