SuaraRiau.id - Pelaku perampokan yang mengenakan kaos Polantas di gerai BRI Link di Jalan Seminai, Pangkalankerinci Pelalawan akhirnya ditangkap.
Penangkapan tersebut dibenarkan Kasatreskrim Polres Pelalawan AKP Kris Tofel saat dikonfirmasi.
"Benar, sudah ditangkap inisialnya FI seorang sekuriti," kata kepada Suara.com, Jumat (16/8/2024).
Kris Tofel menjelaskan, FI ditangkap tim gabungan Jatanras Polda Riau dan Polres Pelalawan.
Baca Juga: Bocah Perempuan di Siak Diculik Teman-teman sang Ayah, Ternyata Ini Penyebabnya
"Pelaku ditangkap sekitar pukul 10.00 WIB di tempat kerjanya. Informasi lebih lanjut bakal disampaikan ekspos Polda Riau sore ini," ungkapnya.
Sebelumnya, Suara.com memberitakam jajaran Polres Pelalawan mengejar pelaku perampokan Rp70 juta dari gerai BRI Link yang berada di Jalan Seminai, Pangkalankerinci, Minggu (11/8/2024).
Kapolsek Pangkalankerinci AKP Viola Dwi Anggraini menyatakan jika pemilik gerai BRI Link telah melaporkan kejadian tersebut ke Polres Pelalawan.
Dijelaskan Kapolsek, pelaku melancarkan aksinya dengan modus berpura-pura menjadi nasabah bank. Kemudian menodongkan senjata tajam ke arah dua karyawan.
"Pelaku berpura-pura menarik uang, bolak-balik di lokasi itu dan mengambil uang sembari mengancam karyawan di sana dengan menggunakan senjata tajam seperti celurit," kata AKP Viola.
Baca Juga: Berkaos Polisi, Pria Tak Dikenal di Pelalawan Rampok BRI Link Rp70 Juta
Dari rekaman CCTV, terlihat pelaku mengenakan celana warna gelap dan kaos putih bertuliskan Polantas di lengan kanan dan kirinya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Tega Banget! Aksi Pungli Polantas saat Tilang Pemuda: Uang Rp50 Ribu Buat Nebus Obat Ibunya Ikut Diembat
-
Plot Twist! Marselino Absen Lawan Vietnam, 'Kembarannya' Muncul Jadi Polantas
-
Dari OTT Hingga Seragam Polantas: Drama Penangkapan Gubernur Bengkulu oleh KPK
-
Nyamar jadi Polantas saat Kena OTT, Detik-detik Penyidik KPK Dikepung Simpatisan Gubernur Rohidin Mersyah
-
Hindari Massa Pendukung, Rohidin Mersyah Cosplay Jadi Polantas saat Digiring Penyidik di Bandara Bengkulu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
Terkini
-
Waspada Pancaroba, Sudah 392 Warga Pekanbaru Terjangkit DBD
-
Dirut PNM: Literasi Jadi Kunci Pemberdayaan Anak dan Generasi Muda
-
Akhir Pekan Butuh Cuan? Klik Segera 3 Link DANA Kaget Hari Ini
-
Masyarakat Riau Diajak Speak Up Ungkap Kejahatan Penyelenggara Pemilu
-
Cuan 5 Link DANA Kaget Hari Ini, Setiap Amplopnya Bernilai Ratusan Ribu