Lebih jauh dikatakan Rolis, jika pun harus ada dukungan kenapa tidak Syamsuar yang hari ini sudah terbukti dan teruji dalam membangun Riau dan khususnya Siak. Selaku mantan bupati Siak dua periode, Syamsuar sudah memperlihatkan dedikasinya terhadap perkembangan Siak.
"Syamsuar itu sudah melihatkan bagaimana cara dia membangun Siak selama ini menjadi bupati dua periode bahkan saat menjadi Gubernur Riau," terangnya.
Rolis menilai, Syamsuar telah membangun sinergisitas yang baik dan padu terhadap pembangunan di Kabupaten Siak.
"Terbukti soal pembangunan kualitas SDM anak anak Siak, bantuan keuangan yang digelontorkan Syamsuar ke Siak. Itu seharusnya menjadi salah satu dasae kenapa Syamsuar masih layak dipilih oleh orang Siak," cetusnya.
Baca Juga: Pilkada Siak: Elektabilitas Alfedri Diklaim Teratas, Afni Zulkifli Ngekor
Disebutkan Rolis, pada Pileg 2024 yang lalu saat Syamsuar maju menjadi calon anggota DPR RI, Syamsuar memperoleh suara lebih dari 30 ribu suara di Siak.
"Dari perolehan suara saat maju pada pileg 2024 kemarin menjadi bukti Syamsuar masih di hati masyarakat Siak," tutup Rolis.
Bankeu untuk Siak
Saat menjabat Gubernur Riau periode 2020-2024, Syamsuar tak melupakan masyarakat Siak yang ikut membesarkannya. Ratusan miliar APBD Pemprov Riau digelontorkan untuk pembangunan di Siak, hingga ke ceruk-ceruk desa.
Pembangunan yang lakukan Syamsuar tidak hanya terkonsentrasi di pembangunan fisik, Syamsuar juga sangat memperhatikan kesejahteraan masyarakat dan perkembangan pendidikan generasi penerus di Siak.
Baca Juga: Sepak Terjang Muhammad Nasir, Calon Penantang Baru Syamsuar di Pilkada Riau
Dari data yang berhasil dihimpun Suara.com, pada tahun 2020 Pemprov Riau menggelontorkan anggaran sebesar Rp38.908.600.000 untuk Kabupaten Siak.
Berita Terkait
-
Industri Kekurangan Suplai Gas, Kadin: Ego Sektoral Hambat Pertumbuhan Ekonomi Nasional
-
Diduga Gegara Gas Bocor saat Masak, Ayah dan Anak di Pademangan Jakut Tewas Terpanggang
-
Pelaku Suntik Gas 3 Kg ke Gas Nonsubsidi Raup Cuan Ratusan Juta Tiap Bulan, Negara Rugi Miliaran
-
Temuan 'Harta Karun' 5 Triliun Kaki Kubik di Selat Makassar Bikin Menteri Bahlil Geregetan
-
PGN Salurkan Gas 861 BBTUD di Kuartal I-2025
Terpopuler
- Shin Tae-yong: Saya Sudah Sering Katakan, Liga Indonesia Harus...
- Selamat Datang Penyerang Keturunan! 2 Tak Perlu Naturalisasi untuk Bela Timnas Indonesia U-23
- 10 Aplikasi Penghasil Uang Resmi Didukung Pemerintah Bisa Cuan Jutaan Rupiah
- 3 Bek Asing Jago yang Bisa Direkrut PSM Makassar untuk Gantikan Yuran Fernandes
- Alhamdulillah Elkan Baggott Tak Jadi Pergi
Pilihan
-
5 Rekomendasi Cushion Foundation Terbaik 2025: Aman, Glowing Sepanjang Hari
-
Bawaslu Rohil dan Kuansing Disidang Kode Etik, Dugaan Tak Netral hingga Politik Uang
-
Tempo Scan Kecipratan Proyek Prabowo, Bakal Bangun 1.000 Dapur Makan Bergizi Gratis Dilahan Miliknya
-
Mobil Listrik BYD Seal Terbakar di Palmerah, BYD Indonesia Lakukan Investigasi
-
6 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaik Mei 2025, Harga cuma Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Cek 2 Link DANA Kaget, Kesempatanmu Dapat Cuan Rp200 Ribu
-
Bawaslu Rohil dan Kuansing Disidang Kode Etik, Dugaan Tak Netral hingga Politik Uang
-
Holding Ultra Mikro BRI Salurkan Pembiayaan dan Pendampingan bagi Jutaan Pelaku Usaha
-
Disajikan Dingin, 6 Minuman Khas Riau Cocok Dinikmati saat Panas Bedengkang
-
Rekomendasi Chewy Brownies, Pilihan Kue Kekinian Digandrungi Anak Muda