SuaraRiau.id - Ada 75 orang yang mendaki Gunung Marapi saat gunung berapi tersebut mengalami erupsi pada Minggu (3/12/2023) sekitar pukul 14.54 WIB.
Kala itu Gunung Marapi menyemburkan abu vulkanik sekitar 3.000 meter. Dari 75 pendaki Gunung Marapi, 29 orang yang berasal dari Riau.
Sebagian dari mereka sudah turun, dan sisanya 6 orang lagi belum turun.
"Ada 6 pendaki asal Riau yang belum turun," ujar Kabid Rehabilitasi BPBD Riau Rozit pada Senin (4/12/2023).
Terbaru, dari 6 pendaki Riau tersebut, dua di antaranya ditemukan meninggal dunia.
Berikut daftar pendaki yang dilaporkan berasal Riau:
1. Elika Maharani
2. Dewi Anggraini
3. Naomi Joana Simanjuntak
4. Sri Wahyuni
5. Benget Hasiholan Maremare
6. Lolita Veronica
7. Diyah Surya Purnama Sari
8. Syaiful Anwar
9. Ahmad Albar
10. Lidia Fatmasari
11. Brima Danu
12. Ikhwanudin
13. Firnando Situmorang
14. Iqbal
15. Jeni
16. Toni Alifian
17. Al Fajri
18. Selastri Anggini
19. Nur Rizki
20. Aditya Sukirno Putra
21. M. Alif
22. Lingga Duta Andrefa
23. M. Faith Ewaldo
24. Ilham Nanda Bintang (belum turun)
25. M. Ridho Kurniawan
26. M. Wilki Saputra (belum turun)
27. M. Arbi Muharman
28. Nazatra Adzin Mufadhal (meninggal)
29. M. Adan (meninggal)
Berita Terkait
-
Alhamdulillah Pendaki yang Hilang di Gunung Cikuray Garut Ditemukan Selamat, Begini Kondisinya
-
Gunung Rinjani Blacklist 52 Pendaki, Tegas Terapkan Program Zero Waste 2025
-
Viral! Pendaki Wanita Histeris di Gunung Bulu Bialo, Tersesat Karena...
-
Minggu Kelabu Dunia Pendakian, Menhut Berduka Atas Pendaki Merbabu dan Mbok Yem Puncak Lawu
-
Kisah Mistis Pendaki Wanita yang Hilang dan Bertemu Sosok Gaib
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
Terkini
-
Link DANA Kaget Jelang Akhir Bulan, Buka Amplop Bernilai Rp230 Ribu
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025
-
3 Link DANA Kaget Bernilai Rp395 Ribu, Semoga Menjadi Keberuntunganmu
-
BRI Dukung Desa BRILiaN Hargobinangun Yogyakarta Ciptakan Sistem Sampah Digital dan UMKM Mandiri
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Bantu Tutupi Biaya Keperluan Mendadak