SuaraRiau.id - Pemprov Riau bakal melantik Herman sebagai Pj Bupati Indragiri Hilir (Inhil) pada Kamis (23/11/2023) sekitar pukul 10.00 WIB.
Pelantikan Pj Bupati Indragiri Hilir langsung dipimpin Plt Gubernur Riau Edy Natar Nasution di Balai Serindit Aula Gubernuran Jalan Diponegoro Pekanbaru.
"Iya, besok pagi jam 10 (hari ini) di Gedung Daerah pelantikannya," kata Kepala Biro Administrasi Pimpinan (Adpim) Setdaprov Riau, Aryadi, Rabu (22/11/2023).
Diketahui, Herman merupakan Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Riau dan ditunjuk Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) untuk menjadi Pj Bupati Indragiri Hilir.
Lantas siapakah Herman, pejabat Pemprov Riau yang ditunjuk jadi Pj Bupati Inhil?
Profil Herman
Herman ST MT lahir di Tembilahan, Indragiri Hilir pada 31 Desember 1965. Ia mengawali karirnya sebagai aparatur sipil negara (ASN) di negeri seribu parit tersebut.
Herman pernah menduduki jabatan Kasubag Program di Setdakab Indragiri Hilir.
Ia menikah dengan Katerina Susanti dan memilki dua orang anak. Anak pertama kuliah di Fakultas kedokteran gigi Universitas Sumatera Utara, Sementara anak kedua masih duduk di bangku SD.
Setelah dinonjobkan, Herman kemudian pindah ke Kabupaten Meranti dan sempat menduduki jabatan strategis.
Selama 13 tahun di Meranti, Herman pernah menduduki jabatan Kepala Dinas Perindagkop UKM, Kepala BPM PPT. Jabatan terakhir di Meranti sebagai Kepala Dinas PU setempat.
Saat Gubernur Riau dijabat oleh Syamsuar, Herman diberi jabatan sebagai Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan terakhir Kepala Dinas PKH Riau.
Berita Terkait
-
Pilkada Lewat DPRD Jadi Opsi Serius, Demokrat Nyatakan Sejalan dengan Presiden Prabowo
-
Dari Inspeksi ke Inspeksi, Sebuah Upaya Menjaga Kualitas Program MBG
-
Ribuan Peserta Ramaikan SRGF di Danau Ranau, Gubernur Herman Deru Apresiasi Antusiasme Publik
-
Sriwijaya Ranau Gran Fondo 2025 Tegaskan Seruan Gubernur Herman Deru: Jaga Alam Demi Pariwisata
-
Soal Whoosh Disebut Investasi Sosial, Anggota Komisi VI DPR: Rugi Ini Siapa Yang Akan Talangi?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Jaksa Panggil Setwan Terkait Tunjangan Perumahan Dinas Anggota DPRD Siak
-
BRI dan Kemenpora Perkuat Masa Depan Atlet SEA Games 2025
-
Indonesia Berprestasi di SEA Games 2025, Menpora: BRI akan Transfer ke Rekening Atlet dan Pelatih
-
4 Mobil Bekas 100 Jutaan untuk Keluarga, Mesin Bandel dan Kabin Nyaman
-
3 Mobil Suzuki Bekas 7-8 Penumpang, Desain Gagah dan Fleksibel