SuaraRiau.id - Masyarakat dihebohkan dengan adanya kabar beras sintetis yang beredar. Informasi tersebut tersebar di media sosial.
Merespons hal tersebut, Pemkot Pekanbaru melakukan pemantauan terhadap keberadaan beras sintetis dan memastikan belum ada temuan hingga saat ini.
"Sampai hari ini belum ada laporan yang masum kepada kita terkait adanya beras sintetis di Pekanbaru," kata Sekda Pekanbaru Indra Pomi Nasution, Senin (23/10/2023).
Indra Pomi meminta warga melaporkan ke Disperindag atau gunakan call center 112 jika menemukan adanya beras sintetis di pasaran.
Sekda pun meminta kepada lembaga perlindungan konsumen Disperindag lebih aktif untuk mengawasi beras yang beredar di lapangan.
"Bukan hanya beras sebenarnya, tapi semua komoditi yang digunakan oleh masyarakat mesti dilakukan pengawasan. Tapi setahu kami untuk Riau khsususnya Pekanbaru ini berasnya tidak langka, cukup, stok cukup. Termasuk beras cadangan pemerintah juga cukup kok," sebut Indra Pomi.
Berita Terkait
-
Ada Juru Parkir Beroperasi 24 Jam, Dishub Pekanbaru: Itu di Luar Aturan Main Kita
-
Beras Impor Masuk, Harga di Pasar Induk Cipinang Rp 12.825
-
UAS Kenang Mendiang Ustaz Arifin Ilham di SPN Pekanbaru: Hari Ini 7 Tahun Lalu
-
Bulog Lampung: Beras SPHP Rawan Diselewengkan
-
Bulog Pastikan Tidak Ada Beras Sintetis yang Beredar di Lampung
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Dinas Perhubungan Awasi Parkir Gratis di Alfamart dan Indomaret Pekanbaru
-
5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
-
Pipa Gas Meledak di Indragiri Hilir, Kobaran Api Bikin Warga Panik
-
Optimistis 2026, BRI Tegaskan Keyakinan pada Transformasi dan Strategi Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Berpihak pada UMKM dan Ekonomi Kerakyatan, BRI Bakal Mampu Tumbuh dalam Jangka Panjang