SuaraRiau.id - Anggota Komisi V DPR RI Effendi Sianipar mengungkapkan bahwa tahun ini pemerintah pusat menyediakan anggaran Rp1 triliun untuk pembangunan infrastruktur di Riau.
Diketahui, sebagai wilayah Riau berbatasan erat dengan Malaysia, infrastrukturnya wajib mendapatkan perhatian yang besar.
"Tahun ini, APBN menyediakan anggaran Rp 1 triliun untuk pembangunan infrastruktur di Riau. Terutama jalan karena jalan merupakan urat nadi utama," kata Effendi kepada Antara, Selasa (14/2/2023).
Menurut dia, dengan jalan yang lancar perekonomian masyarakat akan meningkat.
"Bagi Presiden Jokowi, jalan di Riau harus bagus, diaspal sehingga tidak ada lagi jalan yang rusak, terendam banjir dan berlubang sehingga perjalanan menjadi lancar dan tidak terganggu," ujar Effendy.
Karena itu, ia mengimbau agar pemerintah daerah mulai dari kabupaten dan provinsi aktif melakukan konsolidasi titik-titik mana saja yang perlu mendapat perhatian sehingga bisa segera dibangun.
"Anggaran sudah ada, tinggal respons Pemda lagi sehingga sebelum lebaran tahun ini sudah tampak perbaikan jalan di Riau," urainya. (Antara)
Berita Terkait
-
Perkuat Sistem Kelistrikan Kalteng-Kalbar, PLN Tuntaskan Pembangunan SUTT 150 kV Kendawangan-Sukamara
-
Wamendagri Bima Arya Tegaskan Infrastruktur Digital Harus Inklusif dan Berdampak Pada Kesejahteraan
-
Ulasan Buku Ikan Selais dan Kuah Batu: Kisah Persahabatan Manusia dan Ikan
-
IKN Bakal Mangkrak Buntut Prabowo Stop Anggaran Infrastruktur Baru? Rocky: Pukulan Bagi Jokowi
-
Tiga Proyek Diapresiasi, PTPP Jamin Kualitas Bangunan Infrastruktur
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab
-
Fadel Sebut Elektabilitas Alfedri-Husni Tertinggi, Singgung Lembaga Survei Tak Kredibel
-
Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat
-
Belasan Orang Jadi Tersangka Penyerangan Car Wash di Pekanbaru, Dalang Kerusuhan Buron
-
Perusakan Car Wash di Pekanbaru: 4 Orang Ditangkap, yang Lain Masih Diburu