SuaraRiau.id - Ibu Negara Iriana Jokowi terpeleset dan terjatuh saat menuruni tangga pesawat Kepresidenan RI 1, Senin (14/11/2022).
Diketahui, Iriana mendampingi Presiden Jokowi yang akan menjumpai para pemimpin negara jelang acara G20 di Pulau Dewata.
Peristiwa itu terekam ketika pesawat tersebut tiba di Bandara Ngurah Rai, Bali dan menjadi perhatian publik.
Seiring dengan insiden tersebut, baru-baru ini beredar unggahan video YouTube dengan klaim yang menyebutkan bahwa Iriana Jokowi terbaring di rumah sakit pasca terpeleset di tangga pesawat.
Berdasarkan postingan akun Youtube bernama Kopi Gosip, gambar Presiden Jokowi memakai setelan kemeja putih seolah-olah berada di ruangan rumah sakit (RS).
Di hadapan Jokowi tampak seorang perempuan berbaring di tempat tidur RS diduga adalah Iriana Jokowi.
Selain itu, gambar putra bungsu mereka bernama Gibran Rakabuming Raka juga terpampang pada thumbnail.
"Kondisi Terkini Ibu Iriana Usai Jatuh, Mohon Doanya Semoga Baik-baik Saja," tulis narasi pada thumbnail dikutip pada Selasa, (15/11/2022).
Benarkah klaim tersebut?
Berdasarkan penelusuran tim pencari fakta, informasi yang beredar tersebut adalah hoax atau tidak benar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Isi Pesan Seorang Perempuan yang Ditangkap Jelang Joe Biden Melintas di Simpang Peminge Bali, Stop...
-
Kompak Pakai Baju Biru, Ekspresi Megawati dan SBY saat Semeja di G20 Sama-Sama Saling Menghindar?
-
Habib Aboe Bakar: Kesiagaan Kapolri dan Jajarannya Amankan KTT G20 Patut Diapresiasi
-
Sandingkan Foto Makan Bareng Anies dengan G20, Gibran: Saya Belum Lolos Ujian Chunin
-
Presiden Prancis Emmanuel Macron Pulang Jalan Kaki Usai Gala Dinner G20
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
BRI Dukung Desa BRILiaN Hargobinangun Yogyakarta Ciptakan Sistem Sampah Digital dan UMKM Mandiri
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Bantu Tutupi Biaya Keperluan Mendadak
-
Waspada Pancaroba, Sudah 392 Warga Pekanbaru Terjangkit DBD
-
Dirut PNM: Literasi Jadi Kunci Pemberdayaan Anak dan Generasi Muda
-
Akhir Pekan Butuh Cuan? Klik Segera 3 Link DANA Kaget Hari Ini