SuaraRiau.id - Dibalik kesuksesan Ruben Onsu ternyata ia pernah merasakan hidup susah. Ia pernah bekerja sebagai cleaning service di hotel bahkan pernah menjajal jadi seorang tukang parkir demi memenuhi kehidupannya.
Pekerjaan tersebut menjadikan sebuah pelajaran berharga bagi Ruben Onsu.
Melansir hops.id, lewat tayangan YouTube Alvin In Love pada Jum’at, 11 November 2022, Ruben Onsu ceritakan pengalamannya hidup, dibiarkan hidup mandiri oleh kedua orang tuanya.
“Kalau gue dari sejak kecil memang dibiarkan hidup mandiri sama ortu,” kata Ruben.
Bahkan dikeluarganya, Ruben Onsu seringkali dianggap sebagai anak pembawa sial karena lahir di tanggal 15.
Setiap kali tanggal ulang tahunnya, kondisi keuangan keluarga selalu dalam keadaan tipis, sehingga Kelahiran Ruben Onsu jarang dirayakan.
“Gue tuh lahir ditanggal 15, pas banget orang lagi gak punya duit. Makanya dibilang anak pembawa sial,” ungkap Ruben.
Pada Alvin Adam, Ruben Onsu mengungkapkan bahwa saat dirinya menginjakan kaki di bangku sekolah tingkat atas, sudah terbiasa mencari penghasilan sendiri.
Ruben Onsu pernah bekerja sebagai cleaning service di sebuah hotel, dia semangat mencari uang dengan mengumpulka tips dari customer.
Baca Juga: Pinkan Mambo Cerita Soal Simpanan G, Ruben Onsu: Demen Nih Ngeladenin Orang Halu
“Aku waktu sekolah pernah ngelamar di hotel dibagian publick area, kayak cleaning service gitu, ngepelin lantai sampai kinclong. Uang tipsnya aku kumpulin yah..buat biaya hidup ongkos dan makan, jadi utuh” kata Ruben.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ikuti Jejak Sarwendah, Adik Ruben Onsu Juga Jalani Operasi Plastik di Korea
-
Drama Perceraian Artis Paling Heboh di Indonesia, Terbaru Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Betrand Peto Posting Video soal Ayah, Galauin Ruben Onsu?
-
Sudah Mualaf, Kini Ruben Onsu yang Peringatkan Ivan Gunawan Tak Makan Babi: Awas!
-
Ruben Onsu Mulai Posesif, Ivan Gunawan Kasih Bukti Chat
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!
-
Bupati Siak Didesak Jelaskan soal Pengelolaan Keuangan Daerah
-
Dua Balita Tenggelam di Lokasi Bekas Pengeboran, PHR Buka Suara
-
Dinas Pendidikan Pekanbaru Larang Sekolah Gelar Perpisahan secara Mewah
-
Jumat Berkah! DANA Kaget Gratis Ini Bisa Bikin Kamu Makan Mewah