SuaraRiau.id - Pasangan Arie Kriting dan Indah Permatasari kini sedang menjalani peran baru sebagai orangtua usai mereka dikaruniai anak beberapa waktu lalu.
Meski Indah Permatasari sudah melahirkan anak pertamanya, namun sang ibunda belum mau membuka minta maaf untuk Arie Kriting.
Ibunda Indah Permatasari, Nursyah dalam tayangan terbaru di acara televisi bahkan secara terang-terangan mengaku enggan memaafkan menantunya.
Diketahui, hubungan Nursyah dan Arie Kriting memang lama dikabarkan tidak baik.
Nursyah kabarnya tidak merestui hubungan Indah dengan Arie Kriting. Bahkan keluarga Nursyah dan keluarga dikabarkan tak menghadiri pernikahan Indah.
Kini setelah Indah Permatasari dan Arie Kriting sudah dikaruniai anak pertama, Nursyah masih enggan membukakan pintu maaf. Ia menilai Arie sebagai sosok yang membuat Indah membencinya sebagai ibu.
Nursyah juga menganggap Arie Kriting telah menyebabkan dirinya dihujat oleh warganet. Namun, ia akan tetap memaafkan Indah Permatasari karena darah daging sendiri.
"Kalo anakku tetap saya maafkan, sampe mati pun saya akan memaafkan anakku. Kalo laki-laki itu tidak mau saya, benar tidak mau (memaafkan)," ujar Nursyah, mengutip tayangan Cumi Cumi yang diunggah di YouTube pada Sabtu (29/10/2022).
"Kalo anakku, sejelek-jelek anakku, sejahat-jahat anakku akan saya maafkan, karena darahku," lanjutnya.
Nursyah mengaku bahwa dirinya sudah tidak ingin berurusan dengan Indah Permatasari maupun Arie Kriting.
Sambil menunjukkan wajah kesal, Nursyah mengatakan bahwa ia masih memiliki anak-anaknya yang lain selain Indah Permatasari.
"Sudah lah ngapain, sudah, nggak mau lagi. Masih ada anakku yang lain," sambungnya.
Selama Arie Kriting dan Indah Permatasari berpacaran hingga kini memiliki buah hati, Nursyah belum memberikan restunya. Bahkan, dikabarkan mereka belum saling berkomunikasi sejak 2019 lalu.
Berita Terkait
-
Terpopuler Lifestyle: Tips Meluluhkan Hati Ibu Mertua Arie Kriting, Wajah Salfok Kaesang Pangarep Saat Prewedding
-
Belajar dari Indah Permatasari dan Arie Kriting, Ini 7 Tips Meluluhkan Hati Ibu Mertua
-
Indah Permatasari Ungkap Perjuangan Arie Kriting Luluhkan Hati Sang Ibu
-
Punya Tato Yesus, Boris Bokir Digoda Login dari Agama Kristen ke Islam, Arie Kriting Sebut Nama Mualafnya
-
Indah Permatasari Tak Ingin Lagi Bahas Restu Orang Tuanya: Aku Sayang Sama Dia
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
-
Braakk! Bus Persib Bandung Kecelakaan di Thailand, Pecahan Kaca Berserakan
Terkini
-
Diduga Terlibat Karhutla Riau: 4 Perusahaan Kena Segel, Satu Pabrik Sawit Ditutup
-
Pertanian Jadi Andalan, BRI Salurkan KUR Rp83,38 Triliun ke Sektor Produktif
-
Paman Habisi Nyawa Keponakan di Meranti, Polisi Ungkap Penyebabnya
-
Izin Usaha Perusahaan Akan Dicabut Jika Terlibat Karhutla
-
BRI Peduli Gelar Agroedukasi untuk Siswa SD di Hari Anak Nasional